SuaraBatam.id - Gara-gara mengejar jambret seorang wanita di Batam tewas kecelakaan menabrak pohon. Wanita berinisial EJ dijambret bersama rekannya, pada Minggu (10/10/2021).
EJ tewas terjatuh karena kehilangan keseimbangan dan menabrak pohon di Jalan Laksamana Bintan, Sei Panas, Batam Kota, Kepulauan Riau (Kepri).
Namun, pelaku jambret saat itu berhasil melarikan diri. Kasat Reskrim Polresta Barelang Kompol Reza Morandy Tarigan mengatakan, rekan korban mendapatkan informasi penjambretan tersebut dan korban mengalami kecelakaan bersama rekannya saat mengejar pelaku.
"Korban dilarikan ke Rumah Sakit Budi Kemuliaan," ujar Reza, Kamis (14/10/2021).
Baca Juga: Mandi Safar dan 13 Budaya Ini di Batam Jadi Warisan Tak Benda
Kemudian, rekannya tersebut mendatangi rumah sakit, korban pun telah dinyatakan meninggal dunia.
Sementara itu, pada Senin (11/10/2021) Satreskrim Polresta Barelang melakukan penyelidikan lapangan. Pelaku diketahui berada di sekitaran Masjid Sekupang.
Pelaku berinisi K (16) berhasil diamankan, kemudian dilakukan penyelidikan kembali dan pelaku berinisial AH (20) kembali berhasil diamankan.
Namun naas, AH mencoba melarikan diri sehingga kakinya di hadiahkan timah panas oleh petugas.
Hasil penyelidikan, korban tak hanya melakukan penjambretan disitu, para pelaku ternyata juga pernah berhasil menjambret di depan Ruko Adira.
"Barang bukti berhasil diamankan berupa 1 unit Samsung m 305 milik korban dan sepeda motor Vega warna hitam yang dilakukan untuk melakukan kejahatan tersebut," pungkasnya.
Baca Juga: Kejar Pelaku, Wanita Korban Jambret Malah Tewas Tabrak Pohon di Batam
Berita Terkait
-
Terancam Hukuman Mati karena Korbannya Tewas, 2 Jambret di Gambir Masih Berkeliaran
-
Viral Incar HP Bocah Pemburu Telolet, Pelat Nomor Jambret Beraksi Naik NMAX Disorot: Pajak Mati Setahun
-
Berlagak Bayar Pakai QRIS, Begini Tampang Jambret Ponsel Wanita Pemilik Warung
-
HP Dirampas saat Pesan Ojol, Wartawati ANTARA jadi Korban Jambret di Jakarta Pusat
-
Dua Jambret Viral CFD Sudirman-Thamrin Jual Ponsel Hasil Rampasan Lewat Sosmed, Buat Pesta Miras!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra