SuaraBatam.id - Video seorang bocah laki-laki kepalanya tersangkut di pipa jadi bahan tertawaan warganet.
Video itu dibagikan oleh akun Tiktok @damnitgood68.
Dari video tampak kepala bocah itu masuk ke dalam bahan bangunan berbentuk pipa berukuran besar.
Dia tampak panik ketika kepalanya tak bisa dikeluarkan. Untungnya, kedua kuli bangunan membantu melepaskannya.
Baca Juga: Sebanyak 1.395 PMI dari Malaysia dan Singapura di Karantina di Rusun Batam
Mereka berusaha mengeluarkan kepala bocil yang tersangkut ke dalam bahan bangunan proyek.
Keduanya sekuat tenaga menarik pipa berukuran besar itu dari luar.
Hingga akhirnya, pipa tersebut dapat lepas dari kepala bocil itu.
Berdasarkan video itu, bocil tersebut bermain di sekitar proyek yang sedang dikerjakan.
Tiba-tiba, kepala bocil tersebut tersangkut dan masuk ke dalam bahan proyek.
Baca Juga: Polisi Batam Batalkan Transaksi Dua Kurir Narkoba Senilai Rp760 Juta
Dia terlihat memakai kaus bercorak garis-garis dan celana merah.
Dalam video tersebut, bocah itu tampak menangis lantaran khawatir kepalanya tak bisa terselamatkan.
Dia langsung kabur ketika kepalanya bisa terlepas dari pipa bangunan proyek itu.
"Dasar bocah, gara-gara main di proyek," tulis si pengunggah video.
Komentar Warganet
Video tersebut langsung mencuri perhatian warganet. Mereka tertawa sekaligus merasa kasihan.
"Untung nggak jadi tumbal proyek," balas warganet.
"Trauma pasti itu anak," komentar warganet.
"Kasihan tapi lucu," imbuh warganet.
Video tersebut dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Viral Celetukan Bocah Panggil Nama Gibran, Tanya Keberadaan Prabowo Subianto
-
Anak Usaha SUNI Targetkan Pabrik Kedua Beroperasi 2025, Capai Kapasitas 70.000 Ton
-
Sadis! Bocah 10 Tahun Disetrum, Dicekoki Miras dan Dibanting di Pabrik Padi, 3 Tersangka Diringkus!
-
Bak Adegan di Film, Intip 8 Pemotretan Vior dan Vincent Kosasih Jelang Pernikahan
-
Tolak Kenaikan PPN 12 Persen, Warganet Kibarkan Lagi Peringatan Garuda Biru
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024