SuaraBatam.id - Penampakan vila baru Komedian Sule menarik perhatian netizen. Dikutip dari matamata, Sule telah membeli vila yang berlokasi di puncak daerah Bogor.
Diketahui harga vila tersebut dibocorkan Sule Rp 10 Miliar yang diketahui dari Youtube Sule Channel.
Suami Nathalie Holscher ini mengatakan jika membeli villa barunya ini hasil jerih payah bekerja di dunia entertainment dan Youtube.
Penasaran nggak sama potret villa baru Sule di Puncak? Simak selengkapnya rangkuman di bawah ini:
1. Ruang tamu
Ruang tamu villa baru Sule yang ada di Puncak kelihatan luas dan tinggi banget. Ada kursi-kursi sofa yang super besar di ruangan tengah.
Tampak ruangan tengah ini buat berkumpul bersama-sama. Kelihatan megah banget nih villa baru Sule.
2. Kamar tidur
Kamar tidur di bagian bawah yang kelihatan luas abis dengan lemari terbuka. Ada juga kamar mandi di setiap kamar villa ini.
Kamarnya didesain simpel dan nggak neko-neko. Nuansa kayu yang kental terlihat dari furnitur hingga kusen. Kamar tidur di villa ini ada lima kamar tidur yang luas luas.
Baca Juga: 5 Sumber Pundi Kekayaan Istri Anang Hermansyah, Bakal Bangun Vila
3. Kamar mandi
Kamar mandi utama terlihat luas banget dengan dua ruangan ganti dengan lemari terbuka. Ada wastafel dan ruang closet sendiri.
Kemudian ada ruang shower sendiri di kamar mandi yang satu ini. Wah, luas abis ya kamar mandi utama di villa baru Sule.
4. Balkon luar
Ada balkon di luar yang langsung menghadap ke taman dan kolam. Balkon luar kamar ini kelihatan luas banget juga.
Pemandangan di Puncak sendiri terlihat dari balkon ini di pagi hari. Wah, kelihatan nyaman abis ya.
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Diincar AC Milan, Jay Idzes Bersaing dengan 3 Nama Termasuk Rekan Setimnya Sendiri
-
Merinding! Sule Didatangi Almarhumah Mantan Istri, Kasih Petunjuk Mengejutkan soal Pacar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar