SuaraBatam.id - Ada beberapa cara mudah untuk memperkecil ukuran foto tanpa merusak resolusi foto.
Memang ukuran foto yang besar membuat ketajaman atau resolusinya menjadi lebih baik dan tidak akan blur walau diperbesar hingga beberapa kali.
Cara mengecilkan ukuran foto ini bisa dilakukan dengan memanfaatkan sejumlah aplikasi, maupun melalui browser sehingga relatif mudah dan praktis untuk dilakukan.
Berikut ini ada beberapa cara mengecilkan ukuran foto yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.
Baca Juga: Bongkar Usia Kehamilan Lesti Kejora, Aurel Hermansyah: 5-6 Bulan
1. Cara mengecilkan ukuran foto dengan aplikasi Photo Compress 2.0
Kini telah banyak beredar aplikasi untuk mengecilkan ukuran foto. Kamu bisa mengecilkan ukuran foto melalui aplikasi Photo Compress 2.0.
Adapun cara mengecilkan file foto Cara mengecilkan ukuran foto dengan Photo Compress 2.0, sebagai berikut:
Langkah pertama, download aplikasi Photo Compress 2.0.
Cara mengecilkan ukuran foto setelah itu, buka aplikasi Photo Compress 2.0, pilih opsi Gallery, dan pilih foto yang akan kamu kompres.
Setelah memilih foto yang ingin diperkecil, ketuk tombol Compress, pilih kualitas dengan geser toggle yang tersedia, dan ketuk Compress sekali lagi.
Cara mengecilkan ukuran foto berikutnya, simpan foto yang sudah terkompres, dengan cara ketuk Exit dan foto otomatis akan tersimpan.
2. Cara mengecilkan ukuran foto di smartphone tanpa aplikasi
Baca Juga: Viral Foto Hotman Paris Peluk Perempuan di Kolam Renang
Cara mengecilkan ukuran foto juga bisa dilakukan tanpa aplikasi. Ada banyak situs web yang bisa digunakan untuk kompres foto, satu di antaranya adalah situs iLoveIMG.
Berita Terkait
-
Photo Walk Ramean: Wadah Seru Buat Pecinta Fotografi Analog
-
Foto Bareng Pratama Arhan Diselipkan di Slide Terakhir, Postingan Azizah Salsha Curi Perhatian
-
Klaim Selingkuhan Ridwan Kamil, Penampilan Asli Diduga Lisa Mariana di Foto Pernikahan Digunjing
-
Sheila Dara Sedih Lihat Tren Foto Ala Ghibli Menggunakan AI, Pertanyakan Soal Hak Cipta
-
Manfaatkan Meta, WhatsApp Luncurkan Fitur untuk Membuat Foto Profil Bertenaga AI
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI
-
Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar