SuaraBatam.id - Viral seorang pemuda bagikan momen unik saat mendaki. Ia membawa seekor peliharaan untuk menemaninya naik gunung.
Hewan peliharaan itu adalah seekor kucing oranye atau kucing oren. Pengalaman itu dia bagikan melalui video yang diunggah di akun Tiktok @al.baraq.
Dalam video tersebut, pria itu memperlihatkan sosok hewan peliharaan yang ia bawa.
Ya, pemuda tersebut membawa kucing oren mendaki gunung. Kucing tersebut tampak berjalan mengikutinya di tengah hutan.
Kucing Mendaki Gunung
Tak seperti pada umumnya, pemuda itu justru membawa kucingnya sebagai teman untuk mendaki gunung.
Pada umumnya, pendaki gunung akan pergi bersama teman-temannya.
Namun, berbeda dengan pemuda tersebut. Ia memilih membawa kucing oren untuk menemaninya mendaki gunung.
Kucing oren tampak lincah berjalan di medan berbatu. Kucing tersebut tampak berjalan mengikuti pemuda itu.
Baca Juga: Anti Mainstream, Toilet di Rumah Ini Pakai Kulkas sebagai Pintu Masuknya
Aksi kucing oren ini membuat warganet mengaku takjub. Kucing oren itu bernama Moris.
Berita Terkait
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Viral Perempuan Diceraikan Sehari Usai Melahirkan, Suami Balikan ke Mantan
-
Transformasi Mike Octavian: Dari Jalanan Pasar Baru ke Panggung Mode
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen