
SuaraBatam.id - Viral, video bongkar celengan yang sudah ditabung selama dua tahun beredar di media sosial.
Isinya mengejutkan, sampai netizen penasaran menghitung jumlah uang dalam celengan tersebut.
Momen pembongkaran celengan tersebut dibagikan oleh akun Tiktok @lasmipanahhijau.
Dirinya memamerkan uang dari hasil tabungan yang telah ia kumpulkan selama dua tahun lamanya.
Baca Juga: Uang Beredar Agustus Capai Rp 7.198,9 Triliun
Jumlah uang tersebut membuat publik penasaran.
Total Uang
Dalam video tersebut, seorang wanita yang dibantu suaminya membongkar celengan.
Celengan tersebut terbuat dari sebuah tanah liat dan berbentuk seperti pot bunga.
Ukuran celengan tersebut cukup besar dan menampung banyak uang.
Baca Juga: Cara Menukar Koin Shopee Jadi Uang, Dijamin Mudah!
Ketika dibongkar, isi tabungan tersebut membuat publik melongo.
Terlihat sejumlah uang yang dilipat terkumpul di dalam celengan tersebut.
Isi tabungan tersebut dipenuhi dengan uang lembaran Rp 5 ribu yang dilipat.
Uang Rp 5 ribu tersebut dilipat dan dibentuk segitiga.
Dalam video tersebut, wanita itu mengaku sengaja melipat uang tersebut agar terlihat rapi.
Diketahui, wanita tersebut menabung uang Rp 5 ribu selama dua tahun. Saat ada sisa uang, ia selalu menyisihkan untuk ditabung.
Namun hingga saat ini, belum diketahui total uang yang berhasil ia kumpulkan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Strategi Inti untuk Memadukan Analisis Fundamental dan Teknis pada Tingkat Menengah
-
5 Link Saldo DANA Kaget Gratis Terbaru 29 Mei: Raih Rp 150 Ribu Buat Jajan di Hari Libur
-
25 Aplikasi Penghasil Uang Saldo DANA 2025 Resmi dan Halal, Diawasi OJK
-
6 Cara Menjual Koin Kuno ke Kolektor Agar Dapat Harga Tinggi, Anti Rugi
-
Mau Uang Instan Dalam Hitungan Detik? Klaim Link DANA Kaget Spesial Hari Ini: Sikat sebelum Ludes
Terpopuler
- 3 HP Murah RAM 12 GB dan Memori 256 GB Terbaik Mei 2025
- Yamaha Scorpio Z Terlahir Kembali: Harga Mulai Rp30 Juta, Mesin Seirit Supra X 125
- Dirumorkan Jadi WNI, Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp596 M Dibajak Belanda
- 5 Rekomendasi Sunscreen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Tetap Sehat dan Terlindungi
- Pengamat Bola Internasional Blak-blakan Kualitas Mees Hilgers di Belanda: Bek Bagus tapi Dia...
Pilihan
-
5 Perbedaan Sunscreen Wardah UV Shield Airy Smooth dan Essential Gel, Pilih Mana?
-
Review Sunscreen Wardah UV Shield Acne Calming, Recommended buat Kulit Berjerawat
-
Erick Thohir Tambah Deputi di Kementerian BUMN, Buat Apa?
-
5 Rekomendasi Maskara Waterproof Terbaik, Bulu Mata Lentik nan Cantik
-
4 Manfaat Skincare Mengandung Salicylic Acid, Hilangkan Jerawat Bersihkan Kulit Berminyak
Terkini
-
Bocah di Batam Dianiaya Ayah Tiri, Ditemukan Terlantar di Rumah Sakit
-
ASN Tewas Usai Kencan 'Panas' dengan Wanita Muda di Hotel Karimun
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!