
SuaraBatam.id - Ketahui Ramalan shio hari ini, siapa tahu shio kamu mendapatkan peruntungan.
Selain zodiak, shio juga menjadi patokan untuk melihat cara pandang kamu terhadap diri dan kehidupan.
Bedanya, ramalan shio berdasarkan dua belas hewan yang mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu dalam astrologi Tionghoa.
Biar tidak penasaran, yuk simak bocoran peruntungan shio kamu hari ini.
Baca Juga: Shio Hari Ini, Senin 20 September 2021: Kebebasan Ekspresi Sangat Penting Buat Naga
Melansir dari Astrology Answers, berikut ulasannya!
Tikus
Tahun kelahiran: 1948, 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, 2020
Anda dipaksa untuk mendengar semua emosi Anda hari ini, serta memikirkan perubahan dan rencana yang mau Anda wujudkan. Ketika mewujudkan semua rencana Anda, pikirkan juga rencana kesehatan Anda. Mulai dari aktivitas fisik hingga meditasi. Selain itu, Anda perlu memanfaatkan energi yang ada saat ini, seperti kemampuan strategi mencari solusi.
Kerbau
Baca Juga: Shio Hari Ini, 19 September 2021: Ayam Butuh Kepastian dalam Hal Asmara
Tahun kelahiran: 1949, 1961, 1973, 1985, 1997, 2009
Rasa tekun dan etos kerja keras Anda dapat membantu meningkatkan kinerja Anda, karena kualitas kinerja Anda sangat dibutuhkan di masa yang akan datang. Selain itu, ada masa lalu yang harus Anda lepaskan hari ini. Meski tidak mudah, akan ada pelajaran terbaik yang bisa Anda petik di sana. Tentunya, Anda harus lepaskan masa lalu karena Anda perlu buka lembaran baru hari ini.
Macan
Tahun kelahiran: 1950, 1962, 1974, 1986, 1998, 2010
Anda diberikan kesempatan untuk merenungkan apa yang sudah terjadi di masa lalu, serta mempelajari apa yang sudah Anda jalani hari ini. Tak hanya itu, ada dorongan diri Anda untuk fokus lewat kualitas Anda. Tentunya, akan ada tantangan yang menanti di hidup Anda. Karena itu, ingatlah selalu untuk percaya diri, dan jangan ragu dengan kemampuan Anda.
Kelinci
Berita Terkait
-
6 Shio Ini Diprediksi Hoki Besar Hari Ini 21 Mei 2025, Banjir Keberuntungan Tak Terduga!
-
3 Shio Paling Beruntung Sepanjang 19-25 Mei 2025: Rezeki Lancar, Hoki Datang Bertubi-Tubi!
-
Ramalan Shio 18 Mei 2025: Dari Kejutan Tak Terduga hingga Proses Penyembuhan Batin
-
Dipenuhi Energi Positif, Ini 6 Shio Paling Beruntung di Tanggal 16 Mei 2025
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 14 Mei 2025: Ada Ayam hingga Kambing, Kamu Termasuk?
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Cerita Simon Tahamata Terlibat Skandal Match-Fixing: Titik Terendah Karier Saya
-
Panduan dan Petunjuk Pembentukan Koperasi Merah Putih: Tahapan, Usaha, Serta Pengurus
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan