SuaraBatam.id - Komentar di Youtube kini dapat diterjemahkan. Youtube telah menambahkan pembaharuan pada fiturnya berupa penerjemah komentar.
Komentar dapat diterjemah dengan berbagai bahasa karena YouTube dapat memproses lebih dari 100 bahasa, termasuk bahasa Indonesia.
Perusahaan platform video tersebut menyampaikan kalau fitur terjemahan YouTube ini bisa memproses lebih dari 100 bahasa, termasuk bahasa Indonesia.
Fitur terjemahan ini muncul untuk aplikasi YouTube versi smartphone. Fitur baru ini juga berlaku untuk pengguna yang memakai perangkat iOS maupun Android.
Baca Juga: Awas Jangan Salah Alamat, Begini Cara Share Lokasi dari Google Map
Opsi terjemahan atau translate ini sudah bisa ditemukan di bawah komentar video atau di atas opsi like, unlike, atau reply.
Fitur ini tidak akan mengubah komentar asli yang menggunakan bahasa asing. Jadi pengguna tetap bisa melihat komentar orisinil sebelum diterjemahkan secara manual.
Saat ini fitur hanya tersedia untuk YouTube versi smartphone. Belum diketahui kapan terjemahan otomatis ini juga diluncurkan di versi browser.
Di sisi lain, YouTube juga mulai mengembangkan fitur terjemahan otomatis untuk judul video maupun deskripsinya.
Hal itu dimaksudkan agar pengguna lebih mudah menemukan konten lebih banyak yang dibuat kreator berbahasa asing.
Itulah pembaruan fitur baru terjemahan YouTube yang mendukung 100 bahasa, termasuk bahasa Indonesia di dalamnya.
Baca Juga: Daftar Browser Ringan untuk Android Selain Google Chrome
Berita Terkait
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
Tanpa PC! Ini Cara Pindahkan Data WhatsApp ke Sesama HP Android
-
Rayakan Ultah Chava di Sekolah, Rachel Vennya dan Okin Tahan Tawa saat Diminta Beri Ucapan Pakai Bahasa Inggris
-
Unik! Contoh Ucapan Hari Guru Bahasa Inggris untuk Caption & Story Instagram
-
Nonton Indonesia vs Arab Saudi, Prabowo Diduga Tertipu Live Streaming Game PES di YouTube
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024