SuaraBatam.id - Perawatan tubuh tidak hanya dilakukan oleh perempuan. Perawatan untuk laki-laki juga menjadi kebutuhan saat ini.
Memang belum banyak laki-laki yang aware untuk merawat tubuh atau tidak mengetahui perawatan apa yang bisa dilakukan.
Mengutip dari siaran pers Casablanca, berikut tiga jenis perawatan diri yang bisa dilakukan setiap laki-laki dengan mudah.
Merapikan Kumis dan Brewok
Mencukur kumis atau jenggot pastinya telah banyak dan umum dilakukan oleh laki-laki. Jika ingin mempertahankan brewok, itu tak apa-apa, kok. Asalkan, jangan lupa untuk selalu dirapikan.
Gunakan gel atau pomade dengan aroma yang kamu suka karena aroma produk yang tepat juga bisa meningkatkan rasa percaya diri.
Memakai Parfum
Semprotkan parfum di tubuh pada awal hari. Ada beberapa rekomendasi parfum yang bisa menjadi pilihan untuk meningkatkan rasa percaya diri dalam menjalani jadwal yang padat, misalnya series parfum Casablanca yang cocok untuk laki-laki dewasa yang cenderung sibuk serta menyukai aroma elegan dan berkelas, Bellagio Sport Cologne dengan aroma yang cenderung lebih kuat sehingga cocok untuk kamu yang banyak melakukan kegiatan fisik, serta Eau De Parfum Marie Jose nomor 204 yang merupakan perpaduan aroma citrus dan kayu manis beraroma hangat dan menyegarkan.
Gunakan Deodoran
Baca Juga: Menyegarkan Tubuh, Coba Yuk Sabun Organik Multifungsi Beraroma Cherry Blossoms Ini
Agar aktivitas tidak terganggu oleh bau badan yang disebabkan oleh keringat ketika berkegiatan, penting bagi laki-laki untuk menggunakan deodoran. Casablanca Roll On Deodorant punya kombinasi kandungan anti microban yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri dan anti perspirant yang bisa mengurangi keringat berlebih.
Nah, itulah beberapa perawatan diri yang tidak perlu membutuhkan usaha dan budget yang besar. Yuk, sempatkan waktu merawat diri setiap hari untuk memperbaiki penampilan dan meningkatkan kepercayaan diri!
Berita Terkait
-
5 Cara Mudah Agar Kulit dan Rambut Lebih Segar saat Bangun Tidur Pagi Hari
-
Siku dan Lutut Gelap? Kenali Penyebab dan Solusi Perawatannya
-
Deodoran Apa yang Gak Bikin Ketiak Hitam? Ini 5 Pilihan yang Layak Dicoba
-
5 Body Lotion Mengandung Alpha Arbutin untuk Kulit Lebih Cerah dan Halus
-
Daftar Makanan yang Perlu Dikonsumsi dan Dihindari agar Kulit Cerah dan Bebas Jerawat
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya