SuaraBatam.id - Belum lama ini Aurel Hermansyah bersama sang ibu, Krisdayanti dan juga Atta Halilintar berkunjung ke dokter kandungan.
Aurel merasa bahagia karena janinnya tumbuh dengan sehat.
Seperti diketahui, Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar akan segera jadi orangtua. Kini Aurel sedang mengandung anak pertama mereka.
Ia membagikan momen USG lewat Instagram Story. Terdengar Atta dan Krisdayanti begitu girang saat melihat bentuk hidung janin yang dikandung Aurel.
Baca Juga: Aurel Hermansyah Tunjukan Hasil USG, Krisdayanti Girang: Hidungnya Tinggi!
"Ih hidungnya, udah gerak-gerak sayang," ucap Atta.
"Eh hidungnya tinggi tuh kak," sahut Krisdayanti girang.
Saat ini kandungan Aurel sudah memasuki usia 15 minggu. Perempuan 23 tahun itu juga sudah mengungkapkan jenis kelamin calon anaknya yakni bayi perempuan.
Kehamilan Aurel disebut menyatukan keluarga Hermansyah, Halilintar dan Lemos. Krisdayanti kini bahkan sering berjumpa dengan putri sulungnya itu di tengah kesibukan sebagai anggota DPR RI.
Padahal Aurel dulu disebut tak dekat dengan ibunya. Atta pun banjir pujian karena dianggap mendekatkan istrinya dengan sang ibu.
Baca Juga: Krisdayanti Ungkap Berat Badannya saat Hamil, Aurel Hermansyah Ketakutan
(Dea Dezellynda Madya Ratri)
Berita Terkait
-
10 Momen Ulang Tahun Raul Lemos ke-55, Suapan Kue Pertama Jadi Omongan
-
Atta Halilintar Kirim Berton-ton Beras untuk Warga Papua, Banjir Pujian
-
Gemasnya Azura di Pernikahan Kakak Milen Cyrus, Nangis sambil Joget
-
Beda Menu Jumat Berkah Atta Halilinta dan Raffi Ahmad, Ada yang Dikritik Low Budget
-
IKN Terancam Mangrak, Mirisnya Jejak Digital Artis yang Promosi: Singgung Kemewahan
Terpopuler
- Nyaris Adu Jotos di Acara TV, Beda Pendidikan Firdaus Oiwobo Vs Pitra Romadoni
- Indra Sjafri Gagal Total! PSSI: Dulu Pas Shin Tae-yong kan...
- Nikita Mirzani Tak Terima Terancam Hukuman 20 Tahun Penjara: Masa Lebih Parah dari Suami Sandra Dewi
- Kini Jadi Terdakwa Kasus Pencemaran Nama Baik Hotman Paris, Iqlima Kim Dapat Ancaman
- Minta Maaf Beri Ulasan Buruk Bika Ambon Ci Mehong, Tasyi Athasyia: Harusnya Aku Gak Masukkan ke Kulkas
Pilihan
-
Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
-
Sah! OJK Cabut Izin Usaha Jiwasraya, Tak Singgung Nasib Nasabah
-
Jokowi Sentil Megawati Usai Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retreat
-
Jika Gagal Penuhi Target Ini, Petinggi Persija: Carlos Pena Out!
-
5 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaru Februari 2025, Performa Handal
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan