SuaraBatam.id - Mobil pemadam kebakaran (damkar) milik Pemkot Jambi mengalami kecelakaan terbalik masuk ke dalam jurang sedalam dua meter saat melaju menuju lokasi kebakaran di Seberang Kota Jambi pada Jumat (23/7/2021) dini hari.
"Ya, ada satu unit mobil Damkar kita yang terbalik saat menuju ke lokasi kebakaran di Kelurahan Ulu Gedong, Kecamatan Danau Teluk. Seberang Kota Jambi, dan akibat kejadian itu beberapa petugas pemadam kebakaran kita hanya mengalami luka-luka tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan itu," kata Kabid Pemadaman dan Penyelamatan Damkar Kota Jambi, Rino
Setelah menerima informasi tersebut, pihaknya segera mengirimkan tim lain untuk turut membatu dan saat ini saya masih mengurus anggota yang mengalami musibah di lokasi
Sejumlah petugas damkar mengalami luka dalam peristiwa ini. Sang sopir dilaporkan mengalami trauma kibat insiden tersebut. Sementara seluruh personil Damkar yang mengalami kecelakaan telah dievakuasi ke rumah sakit terdekat untuk dilakukan perawatan medis.
Baca Juga: Setelah 8 Tahun, Masinis Kereta yang Sebabkan Kecelakaan di Spanyol Akhirnya Diadili
"Sebagian yang terluka langsung kita bawa ke Rumah Sakit Umum Raden Mataher Jambi untuk diobati," kata Roni lagi.
Kebakaran di Kelurahan Ulu Gedong, Kecamatan Danau Teluk, Seberang, Kota Jambi, terjadi Kamis malam dan dari informasi yang di dapat kebakaran terjadi sekitar pukul 20.45 WIB saat itu petugas dibantu masyarakat langsung berusaha memadamkan api tersebut.
Kejadian itu menghanguskan satu unit rumah beserta satu unit mobil dan tidak ada korban jiwa hanya kerugian materiil.
Berita Terkait
-
Cara Perusahaan BUMN Bantu Ribuan Penyintas Kebakaran Kemayoran
-
Kebakaran Melanda Permukiman Padat di Mangga Besar, 11 Mobil Damkar Dikerahkan ke Lokasi
-
Sumpit Nyangkut di Belakang Mata Selama 3 Minggu, Pria Ini Tak Sadar!
-
Usai Tangkap Maling, Petugas Damkar Kini Dimintai Tolong Usir Setan
-
Gulkarmat Jakarta Punya Anggaran Rp 1,5 T, Politisi PSI: Seharusnya....
Terpopuler
- Oki Setiana Dewi Jawab Isu Dipoligami oleh Ory Virtrio
- Selamat Tinggal Trio SUV Mitsubishi, Pajero Sport Stop Produksi
- Eks Menteri ATR Hadi-AHY 'Buang Badan' soal HGB Pagar Laut? Akbar Faizal Sindir Pejabat Cuma Gagah di Kamera
- Rumah Diduga Calon Mertua Raline Shah Digeledah KPK Terkait Kasus Harun Masiku
- Beda Reaksi Geni Faruk dan Venna Melinda Anaknya Dekat dengan Fuji, Ada yang Ketus
Pilihan
-
Kondisi Rumput Tak Terawat, IKN OTW Mangkrak? Klaim Jokowi Ratusan Investor Berminat Kembali Disorot
-
BEM Unmul Tolak Izin Tambang untuk Kampus: Laboratorium Peradaban, Bukan Arena Bisnis
-
Akademisi Kaltim Soroti RUU Minerba: Dukungan Pendidikan atau Celah Konflik Kepentingan?
-
Prabowo Targetkan IKN Jadi Ibu Kota Politik di 2028, Netizen: Duitnya Ada Ngga Pak?
-
Tumpang Tindih Kewenangan Tambang di Kaltim: Masalah yang Tak Kunjung Usai
Terkini
-
Inilah 5 Perbedaan Samsung Galaxy A55 5G dengan Samsung Galaxy A35 5G
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal