SuaraBatam.id - Hari kedua penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, Selasa (13/7/2021) Kota Batam mencatatkan kasus kematian akibat virus corona tertinggi sejak pertama kali wabah Covid-19 diumumkan.
Setidaknya ada 18 orang dilaporkan meninggal dunia akibat Covid-19 dalam satu hari. Jumlah ini jadi yang tertinggi setelah sebelumnya kematian tertinggi secara harian di Batam adalah 13 orang.
Dengan data terbaru ini, akumulasi kematian pasien Covid-19 di Batam melonjak menjadi 394 kasus atau tingkat kematian sebesar 2,26 persen.
Bersamaan dengan itu, kasus baru harian dilaporkan juga tinggi. Sebanyak 322 kasus baru dilaporkan pada hari ini.
Baca Juga: Jelang PPKM Darurat, Warga Batam Serbu Supermarket
Dengan rincian, 239 kasus bergejala, 60 kasus tanpa gejala, 1 kasus konfirmasi perjalanan, 16 kasus konfirmasi kontak dan 1 kasus tanpa konfirmasi perjalanan maupun kontak erat.
Saat ini kasus Covid-19 aktif di Batam telah mendekati 3 ribu yaitu sebanyak 2.928 kasus atau 16,82 persen.
Sementara pasien sembuh dilaporkan bertambah 167 orang. Tingkat kesembuhan menurun menjadi 80,91 persen atau sebanyak 14.076 orang.
Berita Terkait
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Rp17 Juta untuk Tiket Pesawat Domestik? Pemudik Meradang Lihat Harga Pasca Lebaran
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban