SuaraBatam.id - Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau mencatat, saat ini jumlah kasus aktif COVID-19 di Kepri mendekati 3.000 orang.
"Jumlah kasus aktif tercatat sudah 2.871 orang," kata Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Kepri Tjetjep Yudiana, di Tanjungpinang, Rabu (23/6/2021).
Lebih jauh ia menjelaskan, kasus aktif di wilayah tersebut tersebar di Batam 1.300 orang, Tanjungpinang 600 orang, Bintan 501 orang, Karimun 244 orang, Anambas 26 orang, Lingga 70 orang, dan Natuna 130 orang.
"Batam, Tanjungpinang, Karimun, Anambas dan Natuna ditetapkan sebagai Zona Oranye, Bintan sebagai Zona Merah, dan Lingga sebagai Zona Kuning," ujarnya kepada Antara.
Baca Juga: Mardani PKS Singgung Usulan Anies: Penanganan Covid-19 Harus Tegas dan Kejam
Tjetjep mengemukaka,n jumlah pasien COVID-19 di Kepri bertambah 309 orang sehingga menjadi 22.988 orang. Penambahan pasien COVID-19 terjadi di Batam 119 orang, Tanjungpinang 80 orang, Bintan 64 orang, Karimun 23 orang, Lingga 12 orang, dan Natuna 11 orang.
Total jumlah pasien sejak pandemi sampai sekarang di Batam 12.194 orang, Tanjungpinang 4.220 orang, Bintan 2.373 orang, Karimun 2.128 orang, Anambas 910 orang Lingga 478 orang, dan Natuna 11 orang.
Untuk diketahui, jumlah pasien yang sembuh bertambah 216 orang sehingga menjadi 19.626 orang. Pasien yang baru sembuh tersebut tersebar di Batam 124 orang, Tanjungpinang 25 orang, Bintan 15 orang, Karimun 36 orang, Anambas empat orang , dan Natuna 12 orang.
Total pasien yang sembuh di Batam 10.637 orang, Tanjungpinang 3.518 orang, Bintan 1.827 orang, Karimun 1.837 orang, Anambas 863 orang, Lingga 398 orang, dan Natuna 546 orang.
Total pasien yang meninggal dunia akjbat dipicu COVID-19 bertambah enam orang, terdiri dari lima orang warga Batam dan Bintan satu orang. Total pasien yang meninggal dunia sejak pandemi sampai sekarang mencapai 491 orang.
Baca Juga: Covid-19 di Indonesia Semakin Melonjak Naik, Rizal Ramli Sindir Jokowi: Ganti Presiden
Berita Terkait
-
Konsep Sister Province: Hubei Jajaki Kerja Sama dengan Kepri
-
Menabung Sedikit Demi Sedikit, Perjuangan Nelayan Asal Kepri Jalani Ibadah Haji
-
Lagi! Suami Bunuh Istri: Di Kepri Korban Ditusuk dengan Sikat Gigi, Pelaku Klaim Sakit Hati
-
Heboh Anggota Polda Kepri Diduga Paksa Istri Threesome, Propam Turun Tangan Usut Kasus Bripda SK
-
Kapal Bermuatan 172 Ton Kelapa Tenggelam Di Perairan Kepri, 6 ABK Berhasil Diselamatkan
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya