
SuaraBatam.id - Satuan dari Polda Kepulauan Riau berhasil mengungkap bisnis narkotika antar-pulau usai petugas mengamankan pria yang diduga menjadi kurir sabu dari Karimun saat tiba di Batam.
Pelaku berinisial N ditangkap anggota Opsnal Subdit I Ditresnarkoba Polda Kepri saat baru saja tiba di Batam. Dalam menjalankan aksinya, pelaku menyembunyikan barang haram itu di dalam dubur.
Direktur Resnarkoba Polda Kepri, Kombes Pol Muji Supriyadi menyebut, pelaku diamankan pada Minggu (6/6/2021) setelah pihaknya menerima informasi ada seseorang membawa sabu dari Pelabuhan Tanjung Balai, Karimun.
"Setelah didapati ciri-cirinya tersangka tersebut berhasil diamankan," ujar Muji melansir Batamnews (jaringan Suara.com), Selasa (8/6/2021).
Baca Juga: Berkomplot sama 4 Pengedar Ganja 13,5 Kg, Anak Kos di Mampang Jualan Sabu-sabu
Saat diringkus, N mengaku menyimpan sabu itu di dubur. Karena cukup sulit diambil, ia lantas digelandang petugas ke Pos Polisi Windsor, Lubuk Baja, Kota Batam, untuk mengeluarkan barang tersebut.
Hasil penyelidikan, barang haram tersebut merupakan milik pria berinisial H yang saat ini telah ditetapkan sebagai buronan.
Sejumlah barang bukti diamankan polisi dalam penangkapan ini yakni 15,28 gram yang dikemas dalam 3 plastik bening, 1 unit handphone, 1 lembar KTP dan 1 lembar tiket kapal Ferry Dumai Express serta uang tunai senilai Rp 75 ribu.
Berita Terkait
-
Pria Tewas Jatuh dari Rusun Surabaya Diduga Korban Perang Geng Narkoba?
-
4,4 Kg Sabu Gagal Beredar di Lhokseumawe, 10 Pelaku Ditangkap
-
Daya Tampung PPDB PAUD, SD dan SMP di Kabupaten Karimun Tahun 2021
-
Informasi Lengkap Jadwal PPDB Online dan Offline SD, SMP Serta SMA Karimun
-
Berkomplot sama 4 Pengedar Ganja 13,5 Kg, Anak Kos di Mampang Jualan Sabu-sabu
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan