
SuaraBatam.id - Badan Pengusahaan (BP) Batam segera memindah dermaga sandar kapal Pelni dari Pelabuhan Batuampar, Batam ke lokasi sandar baru di Pelabuhan Bintang 99 yang juga berada di kawasan Batuampar.
"Dalam waktu dekat kita pindahkan," ujar Direktur Badan Usaha Pelabuhan Badan Pengusahaan (BP) Batam, Nelson Idris, belum lama ini.
Nelson menyebut, pemindahan lokasi sandar kapal Pelni tersebut akan dilakukan dalam dua bulan ke depan. Kabar ini jadi jelas usai sebelumnya rencana pemindahan pelabuhan kapal Pelni dari Pelabuhan Batu Ampar ke Sekupang Batam akhirnya dibatalkan.
"Kita sudah lihat juga tempat sandar Kelud tadi," ujar Kepala BP Batam, Muhammad Rudi, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Baca Juga: Polisi Diduga Pilih Kasih Gelar Razia, Pengusaha Kampung Bule Unjuk Rasa
Ia juga mengungkapkan rencana BP Batam terkait pemanfaatan pelabuhan kapal Pelni di Batam. Salah satunya tempat sandar dan ruang tunggu penumpang tidak lagi sama melaikan pindah ke Batuampar yang saat ini dikelola oleh pihak swasta.
"Supaya nanti ke depan tak seperti sekarang ini. Kita minta sebelah sana yang punya swasta cepat dibangun. Biar bisa berlabuh di sana," katanya.
Sementara BP Batam sendiri akan membantu membangun gedung ruang tunggu untuk penumpang. Ke depan pelabuhan tersebut juga akan dilakukan pendalaman alur sesuai kebutuhan kapal.
Berita Terkait
-
Tiket Gratis Arus Balik Kapal Laut Masih Dibuka! Cek Kuota & Rute Favoritmu di Sini
-
Hadapi Perang Tarif Amerika Serikat, Ini Strategi BP Batam
-
Layanan Kapal untuk Arus Balik Mulai 4 April, Pelni Siagakan KM Kelud dan Gunung Dempo, Ini Rutenya!
-
Potret Pemudik Mulai Padati Pelabuhan Tanjung Priok
-
Siap-Siap Mudik! Puncak Arus Mudik di Tanjung Priok Diprediksi 25 Maret 2025
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan