SuaraBatam.id - Bupati Lingga, Muhammad Nizar menyampaikan bahwa pihaknya telah menyiapkan dua Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di Negeri Bunda Tanah Melayu yang digunakan sebagai tempat isolasi khusus bagi pasien Covid-19.
"Untuk isolasi khusus yang disiapkan di Dabo itu ada RSUD Dabo, 11 kamar. Kemudian di Daik ada RSUD Encik Mariyam, 8 tempat tidur," ucap Nizar dilansir laman Batamnews, Selasa (18/5/2021).
Untuk mengantisipasi penuhnya ruangan yang telah dikhususkan di RSUD tersebut, dia menambahkan, rencananya akan disiapkan hotel atau bangunan lainnya sebagai tempat isolasi khusus tersebut.
"Kalau di Daik, alternatifnya seperti rumah dinas di Bukit Cening yang masih banyak kosong. Nanti, kita akan konsultasi dengan BPKAD selaku pemegang aset, bagaimana prosesnya," ungkap Nizar.
Berita Terkait
-
Warga Tiga Kampung di Cianjur Keracunan, Pedagang Kulit Diburu Polisi
-
Tempat Isolasi Angker di Bogor Siap Tampung Pemudik Ngeyel
-
Coba Kabur dari ICU, Pasien Covid-19 di Sintang Meninggal Dunia
-
Gedung RSUD Mentawai Retak Usai Diguncang Gempa Magnitudo 5,7
-
Maling di Ruang Isolasi Covid-19 RSUD Pirngadi Medan Diciduk
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar