
SuaraBatam.id - MAsih banyak ditemukan masyarakat di berbagai daerah yang enggan menerapkan protokol kesehatan pada masa pandemi Covid-19.
Salah satunya di Jalan Merdeka - Imam Bonjol, Selatpanjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau saat petugas gabungan menggelar razia pada Sabtu (15/5/2021).
Dalam razia yang berakhir pukul 11.30 WIB tadi, petugas memberikan teguran kepada 12 orang yang melintasi jalan tersebut karena tidak memakai masker.
Mereka juga menerima sanksi sosial Tak hanya itu, mereka juga diminta membuat surat pernyataan tidak akan mengulangi hal serupa dilain waktu.
Baca Juga: Sehari Setelah Lebaran, Kasus Covid-19 di Lingga Meledak Lagi
Kapolres Meranti, AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito SIk mengatakan, razia digelar berdasarkan Sprint/V/Ops.2./2021 tentang penanganan dampak wabah Covid-19 di kabupaten termuda di Riau tersebut.
Dalam kesempatan itu, ia berharap warga bisa mengerti pentingnya menerapkan protokol kesehatan agar bisa melawan wabah dan perekonomian segera bangkit.
"Agar tidak ada kluster baru, makanya kita terus memperketat prokes di Meranti. Anjuran dari pemerintah harus diterapkan secara baik oleh seluruh masyarakat," pinta Eko, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Berita Terkait
-
Kronologi Raffi Ahmad Ditegur Istana Hingga Dipolisikan, Kini Diragukan Jadi Utusan Khusus Presiden
-
Dimiskinkan Gegara Korupsi, KPK Sita 40 Aset Bupati Meranti M Adil: Nilainya Tembus Rp5 Miliar
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Ngeri! Detik-detik Jembatan Ambruk Viral, Netizen Bandingkan dengan Bangunan Belanda
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI
-
Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar