SuaraBatam.id - Sahur adalah salah satu momen yang wajib dilaksanakan seorang muslim atau muslimah yang hendak berpuasa. Bukan hanya agar kuat berpuasa saja, sahur juga menawarkan banyak pahala bagi umat muslim.
Namun, kapankah waktu yang paling tepat untuk sahur? Dalam hadist yang diriwayatkan Sahabat Anas bin Malik RA, Rasulullah pernah mengatakan,"Segerakanlah berbuka dan akhirkanlah sahur.”
Dapat disimpulkan, makan sahur jelang adzan Shubuh adalah yang terbaik sebab batas akhir waktu sahur adalah saat masuk waktu shalat tersebut .
Menurut Ustadz Muhammad Ishom, dosen Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta menyebut, hikmah sahur di akhir waktu diantaranya:
Baca Juga: Protes Bangunkan Sahur Pakai Toa, Zaskia: Kadang Kita Rasa Baik-Baik Saja
Supaya kita lebih cukup kuat menahan lapar dari saat awal berpuasa (waktu Shubuh) hingga akhir berpuasa (waktu Maghrib). Dibandingkan dengan sahr setelah salat tarawih, tentu sahur di akhir waktu lebih membuat kita kuat.
Selanjutnya, agar jarak antara selesai makan sahur dengan saat salat Shubuh tidak jauh. Sehingga, memungkinkan kita untuk bersegera melakukan shalat Shubuh di awal waktu.
Ketiga, Kebanyakan orang kembali tidur setelah menyantap sahur. Padahal, banyak dijelaskan bahwa kebiasaan ini adalah tidak baik, bahkan berpotensi membuat kita ketiduran saat subuh.
Dengan penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa makan sahur di akhir waktu lebih baik dari pada waktu-waktu sebelumnya, seperti sehabis shalat tarawih ataupun tengah malam. Dasarnya jelas baik secara naqli maupun aqli sebagaimana diuraikan di atas.
Baca Juga: Tabayun, Zaskia Adya Mecca Temui Sosok di Balik Toa Masjid
Berita Terkait
-
Jangan Sampai Dilakukan, Ini Cara Makan yang Tidak Disukai Rasulullah SAW
-
Waktu Tidur yang Disarankan dan Dilarang oleh Rasulullah
-
Resep Herbal Pengencer Darah Alami dari Dokter Zaidul Akbar: Ampuh Cegah Pengentalan Darah!
-
Ingin Sehat Seperti Rasulullah? Tiru Pola Tidur Ini Kata dr. Zaidul Akbar!
-
Catat! Janji Pramono jika Pimpin Jakarta: Bakal Lanjutkan Proyek Museum Rasulullah yang Mangkrak di Era Anies
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Buruan Serbu! Daftar Promo Pilkada 2024, Ada Kopi Gratis!
-
Momen Pilkada, Harga Emas Antam Langsung Melonjak
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
Terkini
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya