SuaraBatam.id - Pada bulan suci Ramadhan menjadi salah satu momen langka bagi umat Muslim untuk berlomba-lomba beramal baik guna mendapatkan pahala yang berlimpah, salah satunya dengan membaca Al Quran.
Dengan kemajuan zaman, kini membaca Al quran bisa dimana saja dan kapan saja apabila kamu memiliki waktu luang dengan aplikasi Alquran terbaik ini.
Dengan HP Android yang kamu punya, kamu bisa mengunduh salah satu dari aplikasi Al Quran terbaik di HP kamu. Kamu bisa senantiasa membawanya dan membacanya kapan saja selama bulan Ramadan.
Berikut rekomendasi aplikasi Al Quran melansir dari HiTekno:
Baca Juga: Berburu Nasi Kapau di Pasar Senen, Apa Bedanya dengan Nasi Padang?
1. Al Quran Indonesia
Aplikasi Alquran terbaik satu ini melengkapi aplikasinya dengan terjemahan Bahasa Indonesia dan audio murottal full 30 juz secara gratis.
Tidak hanya itu, aplikasi Alquran ini bisa kamu baca secara offline lho, sehingga kamu nggak perlu khawatir lagi apabila tengah mengaji dengan kuota yang menipis.
2. Al Quran Tafsir
Aplikasi Al Quran terbaik berikutanya adalan Al Quran Tafsir yang berguna buat kamu yang ingin belajar Alquran dan memaknai artinya.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Malang Raya, 19 April 2021
Tak hanya itu, aplikasi Al Quran Tafsir ini juga memiliki fitur analisis kata dan terjemahan yang memiliki kode warna Tajwid.
3. Quran for Android
Aplikasi Quran for Android adalah salah satu rekomendasi untuk kamu yang ingin memiliki aplikasi Alquran yang memiliki fitur-fitur kece, seperti tafsir dalam 20 bahasa dan gambar yang jernih.
Tak hanya itu, aplikasi Al Quran terbaik ini juga memiliki fitur penandaan dan pembagian ayat lho.
4. Al Quran Latin dan Terjemahan
Aplikasi Alquran terbaik satu ini menyediakan Al Quran versi latin dan terjemahannya dalam Bahasa Indonesia, cocok untuk pengguna Indonesia nih.
Tidak hanya fitur Al Quran saja, dalam aplikasi ini kamu juga akan mendapatkan jadwal salat dan imsakiyah lho.
Berita Terkait
-
Kapan Ramadhan 2025? Simak Perkiraan Tanggal dan Fakta Menariknya!
-
Google Akan Gabungkan ChromeOS dengan Android
-
Jomplang Banget, Perbandingan Foto Geng Ariel Noah di Android dan iPhone Bikin Melongo: Perkara HP Ngaruh Banget!
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024