SuaraBatam.id - Sebuah video viral di media sosial lantaran memperlihatkan puluhan pelajar berteriak-teriak membela Habib Rizieq Shihab yang tengah menjalani rentetan sidang lanjutan kasus kerumunan di Petamburan dan RS Ummi.
Dalam unggahan itu, nampak puluhan siswa dipimpin satu laki-laki berpakaian hitam menuntut Rizieq Shihab dibebaskan dari semua tuduhan.
Akun pengunggah video tersebut juga mengkritisi video tersebut dan menganggap dunia pendidikan Indonesia kecolongan lantaran adanya video tersebut.
"Dunia pendidikan dan Pemuka agama adalah awal dari lahirnya para radikalisme, jika dua hal ini bisa di atasi maka permasalahan radikalisme di negeri ini akan berkurang," ujar pengunggah yang dikutip pada Kamis (1/4/2021).
Ia juga menganggap berbagai upaya pemerintah akan sia-sia jika hanya merilis bahwa mengutuk aksi terorisme namun dunia pendidikan tidak diawasi secara benar.
Menurut pengunggah, dunia pendidikan menjadi salah satu celah yang para teroris guna merekrut sejumlah pihak guna menjadi komplotan mereka.
"Percuma kutak kutuk jika 2 hal ini tidak diperbaiki, celah ini yang akan terus digunakan para teroris untuk lanjutkan misinya," tulis pengunggah.
Sosok pria berkaos hitam yang berada di depan para pelajar itu memimpin meneriakkan yel-yel tuntutan Habib Rizieq Shihab agar dibebaskan dari segala tuntutan.
"Kami para pemuda dan siswa siswi SMA Ulakan Tafakkis meminta kepada rezim bebaskan imam besar kami Habib Rizieq Shihab. Takbir!" teriak pria itu.
Baca Juga: Belikan Sandal Jepit untuk Tunawisma, Wanita Ini Kaget Lihat Responsnya
Unggahan tersebut lantas menarik perhatian warganet, mereka ramai-ramai mengecam video yang diduga berada di Sumatera Barat ini. Hingga saat ini belum diketahui dimana dan kapan video ini diambil.
Berita Terkait
-
Suadara Kembar Berbagi Pacar dan Berita Terpopuler Lainnya
-
Viral Ibu Semangati Anak saat Lomba, Aksinya Bikin Warganet Terharu
-
Borong Dagangan Kerupuk, Aksi Wanita Berhati Malaikat Ini Bikin Terenyuh
-
Coba Hangatkan Roti untuk Kekasih, Wanita Ini Malah Alami Hal Tak Terduga
-
Driver Ojol dapat Orderan Aneh, Endingnya Bikin Istri Murka
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya