SuaraBatam.id - Petugas kepolisian membekuk seorang perempuan berinisial E (31) saat masih berada di atas Kapal Bukit Raya yang berlayar dari Natuna menuju Batam, Kepulauan Riau.
Penangkapan ini lantaran diduga kuat E adalah pelaku penipuan dengan kerugian yang diterima korban mencapai milyaran rupiah. Perempuan itu diamankan oleh Satreskrim Polres Natuna.
Setelah tiba di Pelabuhan Batuampar, Batam E lansung digelandang oleh petugas polisi ke Polsek Kawasan Pelabuhan Batam.
"Penangkapan dilakukan ketika ia hendak ke Batam dan berada di dalam kapal Bukit Raya dengan rute pelayaran Letung menuju Batam," ujar Kapolsek Kawasan Pelabuhan Batam AKP Budi Hartono, Rabu (24/3/2021).
Baca Juga: Vaksin Kedua Pelaku Usaha di Kepri Jadi Bukti Jelang STCA Pariwisata
Lebih lanjut, Budi mengatakan, satuan petugas segera menangkap tersangka saat kapal bersandar di dermaga selatan Pelabuhan Batuampar Batam.
E langsung dibawa ke Polsek KKP Batam untuk diserahkan ke petugas dari Natuna sembari menunggu transportasi untuk dibawa langsung ke Natuna.
"Informasi dari Reskrim Natuna banyak sekali yang menjadi korban dari pelaku dan tentunya laporan tersebut adalah pelaku ini, bahkan salah satu korban ada yang dirugikan mencapai Rp 2 miliar," ucap Budi, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Berita Terkait
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Kompak Geruduk Istana, Ini Sederet Tuntutan Massa Pendemo Perempuan ke Prabowo
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Pramono Anung Blusukan ke Utan Kayu, Emak-emak: Menang Satu Putaran Pak!
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024