SuaraBatam.id - Khairul Azman dan rekannya tengah asyik memancing saat perahu yang digunakannya, disebut pompong dalam bahasa setempat, terseret tali kapal tugboat BD 21 yang menarik tongkang. Demikian dikutip dari BatamNews.co.id, jaringan SuaraBatam.id.
Akibatnya, nelayan asal Sei Enam Kijang, Kecamatan Bintan Timur itu dikabarkan hilang tenggelam saat melaut pada Rabu (10/3/2021) malam.
Kepala Basarnas Tanjungpinang, Mu'min menjelaskan bahwa kejadian kecelakaan laut itu berawal saat Khairul Azman bersama rekannya lego jangkar untuk mancing di perairan Pulau Merapas, Bintan.
"Akibat kejadian itu, korban terjatuh hingga saat ini belum ditemukan," kata Mu'min, Kamis (11/3/2021).
Basarnas kemudian menurunkan sejumlah personel dalam operasi pencarian terhadap Khairul.
Hingga berita ini diturunkan, upaya pencarian dilakukan di sekitar Pulau Merapas, Bintan.
"Masih dalam pencarian, unsur-unsur terkait, seperti Polair Polda Kepri, Polres Bintan, Polsek Bintan Timur, TNI AL dan masyarakat setempat ikut dalam pencarian ini," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Pakar Ingatkan Bahaya Konsumsi Ikan dari Perairan Tercemar Sampah Muara Baru
-
Cuaca Buruk Sebabkan Perahu Terbalik di Perairan Saireri, Sembilan Penumpang Dievakuasi
-
CERPEN: Sungai dan Pendayung Perahu yang Menunjukkan Eksistensi
-
Angkat Topi untuk Perahu Naga, Raih 4 Emas di SEA Games 2025
-
Hattrick Emas! Tim Perahu Naga Indonesia Rajai Nomor 500 Meter Putra di SEA Games 2025
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya