SuaraBatam.id - Dalam satu kesempatan, anak aktor 90-an Jeremy Thomas, Valerie Thomas ditanya soal kemungkinan dia pindah agama. Valerie Thomas juga ditanya, bagaimana jika anaknya kelak mau mau pindah agama.
Valerie Thomas kini beragama Kristen. Valerie Thomas membicarakan kemungkinan pindah agama di YouTube BACOT TELEVISION. Dia menjawab pertanyaan sederhana tapi mendalam.
Bagaimana jika anaknya kelak mau pindah agama?
Pertanyaan itu ditanyakan dalam video 'Nge-BACOT #9 - MUNGKIN GAK LO PINDAH AGAMA?' yang diunggah di YouTube BACOT TELEVISION belum lama ini.
Baca Juga: Lagi Ramai Anak Jeremy Thomas, Valerie Thomas soal Kemungkinan Pindah Agama
"Apa yang lo lakuin kalau anak lo suatu saat nanti mau pindah agama?" tanya seseorang lagi.
Alih-alih langsung memarahi, pemain 13: The Haunted ini punya jawaban sendiri.
Dia hanya menegaskan bahwa termasuk tipe cewek dengan pikiran terbuka.
"Aku orang yang sangat open minded. Jadi aku bakal coba mengerti apa posisi dia nanti," tandasnya.
Bagaimana jika Valerie Thomas pindah agama?
Baca Juga: Profil Valerie Thomas, Putri Jeremy Thomas
"Mungkin nggak lo pindah agama?" tanya seseorang.
Berita Terkait
-
Rahasia Rasa Mengajak Penonton Menemukan Cinta dan Diri Lewat Kuliner Penuh Kejutan, Sudah Tayang di Bioskop!
-
Ciccio Manassero - Valerie Thomas Hadapi Tantangan Baru di Film Rahasia Rasa, Tayang di Bioskop Mulai 20 Februari 2025!
-
Dari Soto Betawi hingga Rawon, Ini Makanan Favorit Para Pemain Film Rahasia Rasa
-
Jerome Kurnia Hingga Nadya Arina Ungkap Makanan Nusantara Favorit, Ada yang Doyan Sate Kelopo
-
Mimpi Buruk Jeremy Thomas untuk Valerie: Jatuh Cinta Pada Orang yang Salah
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan