SuaraBatam.id - Kepolisian tangkap kapal penyelundup rokok dan minuman keras. Kapal itu ditangkap di perairan Batam.
Penangkapan itu dilakukan Satuan Polair Polresta Barelang di perairan pulau Bulan-Batam dengan koordinat 00°59.907 N - 103°56.358 E, pada Selasa (2/3/2021) siang.
Kapal tersebut berada di pelabuhan tikus Sei Lekop dan hendak menuju ke Tembilahan, Provinsi Riau dengan melewati perairan Pulau Bulan.
Dari hasil pemeriksaan, kapal tersebut tidak memiliki dokumen dengan membawa barang berisi rokok dan mikol ilegal.
Kasat Polair Polresta Barelang AKP Syaiful Badawi mengatakan, dalam pengamanan tersebut terdapat satu tersangka dan satu orang yang dinyatakan DPO.
"Tersangka berinisial S yang berhasil diamankan. Adapun tersangka yang kini buron berinisal A," kata Badawi, Kamis (4/3/2021).
Saat penangkapan, polisi menemukan barang bukti berupa 19 boks rokok merek Luffman, 10 boks rokok merek H mild, 3 boks mikol merek Black Label dan 27 boks mikol merek Red Label.
Lebih lanjut, kepala beserta awak kapal dibawa untuk diamankan dan berkoordinasi dengan Bea dan Cukai.
Baca Juga: Perpres Investasi Miras Dicabut: Pro Kontra Dibalik Pencabutan
Berita Terkait
-
Purbaya Ungkap Penerimaan Negara dari Cukai Rokok Ilegal Bisa Capai Triliunan
-
Tragedi Asap Rokok di Ciganjur: Tak Terima Diingatkan, 'Koboi Jalanan' Tusuk Warga dan Juru Parkir
-
Resmikan Kantor PPID, Mendagri: Peluang Pasarkan Produk Kerajinan Daerah
-
Tutup Rakernas XVII APKASI, Mendagri Ajak Kepala Daerah Atasi Persoalan Bangsa
-
Purbaya Mau Tarik Cukai dari Rokok Ilegal, Ancam Tutup Jika Masih Nakal
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen