SuaraBatam.id - Maling motor ditelanjangi karena mencuri motor korban banjir. Maling motor ditelanjangi di Jalan Rawa Indah, Gang Batas.
Si maling belum sempat motor curian dibawa kabur, pelaku dipergoki warga.
Maling motor itu pun langsung ditangkap dengan tangannya diikat, lalu warga yang geram menelanjanginya.
Kejadian itu di Jalan Rawa Indah, Gang Batas, Kecamatan Cipayung, Kota Depok, Jawa Barat Sabtu (20/2/2021) kemarin.
Belum sempat motor curian dibawa kabur, pelaku dipergoki warga. Pelaku pun langsung ditangkap dengan tangannya diikat, lalu warga yang geram menelanjanginya.
"Agar tidak kabur warga mengikat pelaku di tembok," kata Kapolsek Pancoran Mas, Kompol Triharjadi di Mapolsek Pancoran Mas, Kota Depok, kemarin.
Triharjadi mengutarakanm kronologi maling motor bermula ketika korban memergoki pelaku yang sedang mendorong motor curian di sebuah area parkir.
"Seketika, korban pun berteriak dan pelaku langsung kabur melarikan diri ke dalam permukiman padat penduduk," terangnya.
Saat itu maling motor itu mengambil motor yang diparkir. Karena ketahuan yang punya, pelaku yang dikejar warga langsung berlari menyusuri gang.
Baca Juga: Korban Banjir Bekasi Dibantu 2 Truk Logistik oleh Kemensos
Tidak lama, warga bisa mengadang pelaku dan menangkapnya.
"Warga yang emosi sempat menjadikan pelaku sasaran aksi bulan-bulanan. Bahkan, pelaku diikat di sebuah pohon dan tembok agar tak melarikan diri," ungkap Triharjadi.
Pelaku pun harus mempertanggungjawabkan perbuatannya dan mendekam di Mapolsek Pancoran Mas.
"Pelaku sudah diamankan dan menjalani pemeriksaan," kata Triharjadi.
Tag
Berita Terkait
-
Gus Ipul Pastikan BLTS Rp900 Ribu Jangkau Warga Terdampak Bencana di Sumatra
-
Bupati Aceh Tamiang di Hadapan DPR: Mohon Jaminan Hidup untuk Warga Korban Banjir
-
Teror Bom 10 Sekolah Depok, Pelaku Pilih Target Acak Pakai AI ala ChatGPT
-
Terungkap Motif Teror Bom 10 SMA Depok, Pelaku Kecewa Lamaran Ditolak Calon Mertua
-
Sakit Hati Lamaran Ditolak, Mahasiswa IT Peneror Bom 10 Sekolah di Depok Pakai Nama Mantan Diciduk
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar