SuaraBatam.id - Pria Karimun ajak nikah pacarnya lewat baliho di Jalan Ahmad Yani, Sei Lakam. Lamaran itu pas di momen valentine.
Baliho itu dipasang di persimpangan lampu merah Jalan Ahmad Yani, Sei Lakam.
Di papan reklame berukuran sekitar 4x7 meter, tampak tulisan "Happy Valentine My Love. Siti Julaiha. Will U Marry mMe?? Suriadi" Begitu tulisan di papan berwarna merah dengan background bermotif love itu.
Momen untik itu terjadi pada Minggu siang, (14/2/2020). Sebelum penutup reklame itu dibuka.
"Tadi memang ada yang (ambil) foto-foto di depan warung, sepasang. Sebelum itu ada yang bilang kalau nanti ada yang mau (bikin acara) melamar," kata pemilik warung, Tari.
Warga juga tidak tahu jika ada tulisan seperti itu di papan reklame yang berada di atas warungnya.
"Sepertinya masangnya semalam, terus sebelum dibuka, ditutup pakai kain. Tadilah baru tahu kalau ternyata ada yang melamar (pacarnya)," cerita warga.
Sementara itu di video yang beredar terlihat Suriadi sambil memperlihatkan cincin berlutut di hadapan kekasihnya.
Kira-kira diterima nggak ya?
Baca Juga: Cara Fiki Naki Taklukan Cewek Asing, Modalnya Bukan Bahasa Inggris
Berita Terkait
-
Rekomendasi Mobil Bekas untuk Pensiunan yang Tak Mau Repot Perawatan
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
-
Korban Terakhir Speed Boat Tenggelam di Karimun Ditemukan
-
NMAX dan ADV 160 Mana Teduh? Ini 5 Mobil Bekas Cakep Harga 50 Juta Cocok Jadi Wishlist 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar