SuaraBatam.id - Sepanjang 2020 menjadi momentum kuat untuk genre horor. Beberapa game genre horor terkenal karena kemampuannya untuk menakuti para pemain sekaligus menghadirkan gameplay menyenangkan dengan nuansa horor.
Ada beberapa diantaranya disebut sebagai game horor terbaik. Berikut daftar 10 game horor terbaik 2020, dikutip dari Gamerant, Minggu (27/12/2020):
1. Amnesia: Rebirth
Di saat pengembang game horor ramai-ramai meninggalkan genre tersebut, Frictional Games justru merevitalisasi genre horor dalam gamenya.
Baca Juga: Steam Halloween Sale 2020 Mulai, Banjir Diskon untuk Game Horor
Amnesia: Rebirth merupakan sebuah game yang bercerita tentang petualangan di kastil gelap. Karakter utama, Tasi, akan menjelajahi beberapa wilayah seperti gurun, gua, reruntuhan bangunan, hingga dunia lain.
Amnesia: Rebirth mampu menghadirkan nuansa horor dibanding sekadar menyuguhkan scene kejutan bagi pemainnya. Game tersebut membuat nuansa horor menjadi jauh lebih efektif. Game ini tersedia di PC dan PlayStation 4 (PS4).
2. Carrion
Sebagian besar game horor dibuat dengan memosisikan pemain lebih lemah saat melawan musuh mereka. Namun berbeda dengan Carrion. Pemain justru menciptakan sebuah monster yang mampu mengendalikan pikiran manusia, mengubahnya melawan satu sama lain, dan menghancurkannya hingga berkeping-keping. Carrion dirilis pada 23 Juli 2020 dan tersedia di Nintendo Switch, Xbox One, dan PC.
3. The Coma 2: Vicious Sisters
Baca Juga: Game Horor Mundaun Siap Rilis ke PS5 dan Xbox Series, Ini Rinciannya
Pemain berperan sebagai Mina Park, sebuah karakter yang harus bertahan hidup dari kejaran makhluk aneh. Untuk bertahan, ia pemain harus memecahkan teka-teki, mengumpulkan sumber daya, dan memodifikasi barang agar bisa digunakan dalam bertahan. The Coma 2: Vicious Sisters dirilis pada Desember 2019 dan tersedia di Nintendo Switch, PS4, Xbox One, dan PC.
Berita Terkait
-
eFootball Rilis Kampanye International Cup Qualifiers: Show Time National Teams Hadir dengan Pemain Bintang!
-
Genshin Impact Terjerat Masalah Loot Box, Kena Denda Rp 328 Miliar!
-
POTW di eFootball: 4 Pemain Misterius Siap Mengguncang Tim Kamu! Ini Bocorannya
-
Death Stranding 2: Karakter Baru yang Bikin Fans Metal Gear Terkejut
-
Spesifikasi PC inZOI Berat! Butuh Spek Dewa
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka