SuaraBatam.id - Keluarga besar Suara.com kehilangan salah satu anggota sesepuhnya yakni, Oen An Sio atau Juswanto Karunia.
Mendiang Juswanto Karunia adalah ayahanda dari Iwa Sukresno Karunia, pendiri Suara.com dan sejumlah media daring nasional serta daerah lainnya.
Almarhum Juswanto Karunia mengembuskan napas terakhirnya secara damai pada usia 92 tahun, Sabtu (19/12/2020) pukul 23.16 WIB.
Pemimpin Redaksi Suara.com, Suwarjono, mewakili keluarga besar Suara.com menyampaikan duka mendalam atas kepergian mendiang Juswanto Karunia.
"Kami keluarga besar Suara.com turut berduka cita atas kepergian Pak Juswanto Karunia. Semoga almarhum tenang di sisi-Nya dan mendapatkan tempat terindah pada sisi Bapa di Surga," kata Suwarjono, Minggu (20/12/2020).
Untuk diketahui, selain sebagai pendiri, Iwa Karunia kekinian merupakan Komisaris PT Arkadia Digital Media, Tbk, perusahaan yang menaungi Suara.com dan sejumlah media daring lainnya.
Berita Terkait
-
Riuh di Balik Tembok Keraton Solo: Tradisi, Takhta, dan Negara
-
Mending Xpander atau Innova Reborn? Sesama Mobil Keluarga Beda Biaya, Performa dan Kenyamanan
-
Malam 3 Yasinan: Horor Psikologis yang Menggali Luka dan Rahasia Keluarga
-
Duduk Perkara Konflik Keluarga Beckham, Brooklyn Tegas Ogah Berdamai
-
5 Mobil Keluarga di Bawah Rp50 Juta, Irit dan Ekstra Nyaman Dikendarai
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen