
SuaraBatam.id - Maling kotak amal ditangkap warga saat mau colong kotak amal di masjid. Bukan digebuki, si maling kotak amal malah membongkar cara colong duit umat di kotak amal itu.
Warga yang menangkap memang sengaja tidak menghabisi si maling. Mereka justru mengajak ngomong si maling dan banyak mendapatkan 'ilmu'.
Si maling kotak amal itu ditangkap saat lagi congkel kotak amal itu. Video tutorial colong kotak amal pun viral.
Videonya menjadi perhatian dan sontak viral di media sosial. Salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @manaberita, Jumat (6/11/2020).
Baca Juga: Maling Sepeda di Asrama TNI Ditangkap saat Sedang Main PUBG
Pelaku yang mengendap-endap saat melakukan aksi tak terpuji ini ternyata masih remaja.
Saat ditangkap, terlihat beberapa lembar uang yang berceceran di hadapannya. Uang itu diduga diambil pelaku dari kotak amal.
Akan tetapi, respons warga justru tidak terduga. Mereka tidak main hakim sendiri dengan cara memukuli remaja ini.
"Untung ketemu jamaah masjid yang dewasa dan tidak mau main hakim sendiri," tulis @manaberita menegaskan bahwa respons warga benar-benar tidak terduga.
Dari video itu diketahui para warga justru malah meminta pelaku mempraktikkan cara mencongkel kotak amalnya.
Baca Juga: Viral Bola Mata Jenazah Diduga Pasien Covid-19 di Probolinggo Hilang
"Kamu praktikkan cara ngambil itu ya. Cara ngambil duit di kotak amal tadi," ujar salah seorang warga.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
World App Buka Suara usai Komdigi Bekukan Izin Operasional di Indonesia
-
Komdigi Bekukan Izin World App usai Viral Data Scan Retina Dibayar Rp 800 Ribu
-
Kediri Gempar! Gerombolan Berkedok Suporter Persebaya Gasak Toko Buah, Aksi Terekam CCTV
-
'Capek Pak Dedi' Kata Pelajar Jawa Barat Yang Protes Wajib Jalan Kaki ke Sekolah
-
Manfaat Vasektomi Untuk Kesehatan: Kebijakan Baru Dedi Mulyadi Tapi Diharamkan MUI
Tag
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
-
Kapolres Sragen Garansi Hukuman Berat Predator Anak, Pasal Berlapis Menanti Guru Agama Bejat
-
Terungkap Modus Guru Agama di Sragen Cabuli Siswi SD, Berawal dari Kegiatan Ini
-
Sragen Gempar! Guru Agama Bejat Cabuli Siswi SD 21 Kali di Kelas
-
Persib Juara, Bojan Hodak Disejajarkan dengan Pemain Bayern Munich
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan