SuaraBatam.id - Seorang pria bernama Stephanus Feriyanto memutuskan untuk masuk islam atau menjadi seorang mualaf. Hal ini ditandai dengan pengucapan syahadat olehnya yang dibimbing oleh pengurus mualaf center An-Nur, Ir Rubianto usai melaksanakan salat Jumat (16/10/2020), di Masjid Agung An-Nur, Pekanbaru.
PRia itu mengaku memutuskan masuk Islam lantaran ingin meminang wanita yang ia cintai. Selain itu, ia juga ingin mendalami agama Islam agar bisa menjadi suami yang baik.
"Niat dan tujuan saya masuk Islam selain ingin menikah, juga ingin mempelajari Islam dan mendalaminya," ucap pria kelahiran 1985 ini kepada Riau Online (jaringan Suara.com).
Ia juga menyebut, tidak ada paksaan dari pihak manapun perihal keputusannya memeluk agama Islam.
"Tidak ada paksaan dari siapapun, ini murni dari diri saya," ujarnya menjawab pertanyaan pengurus mualaf center An-Nur, Rubianto.
Setelah mengucap syahadat, Rubianto selaku pengurus mualaf center juga menanyakan kepada Stefanus pperihal khitan.
"Saya sudah khitan, dan habis ini saya akan langsung mandi Wajib," pungkasnya.
Mandi wajib jadi salah satu yang wajib dilakukan bagi seorang mualaf yang baru masuk Islam.
Baca Juga: Pekan Depan, Perwako Isolasi Mandiri OTG Berlaku, Tak Ikut Bakal Dijemput
Berita Terkait
-
Pekan Depan, Perwako Isolasi Mandiri OTG Berlaku, Tak Ikut Bakal Dijemput
-
Gatot Nurmantyo Batal Datang, Deklarasi KAMI Riau Tetap Lanjut
-
Gatot Nurmantyo Batal Hadiri Deklarasi KAMI di Riau, Alasannya Ini
-
10 Nakes Positif, Kepala Puskesmas Rumbai: 3 Kali Ditutup Akibat Covid-19
-
Keluarga Pasien Laporkan Diskes Pekanbaru, dr Tirta: Sangar Sampean Ndan
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar