
SuaraBatam.id - Dit Reskrimum Polda Kepri meringkus V alias K, terduga pelaku investasi bodong senilai Rp 12,9 miliar.
Warga Batam tersebut berhasil diamankan oleh petugas di sebuah rumah kos, di Manado, Sulawesi Utara pada Senin (13/7/2020).
Penangkapan pelaku ini bermula dari laporan seorang korban merasa ditipu hingga mengalami kerugian Rp 12,9 miliar.
Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Kepri, AKBP Priyo Prayitno menuturkan, pelaku melancarkan aksi penipuan dengan modus investasi ilegal saya bekerja sebagai kasir money charger.
Baca Juga: Tiga Hari Hanyut, Jasad Remaja 15 Tahun Ditemukan di Sungai Asahan
K diketahui bekerja sebagai kasir money changer di kawasan Nagoya, Batam
Setelah merasa aksinya mulai terendus, K berusa kabur dari Batam. Bahkan sampai menjual rumahnya untuk menghilangkan jejak.
"Ketika perbuatannya sudah mulai dicurigai oleh korban-korbannya, V alias K ini melarikan diri dan meninggalkan Kota Batam, serta menjual rumahnya yang berada di Batam sehingga tidak bisa dihubungi lagi serta tidak diketahui lagi keberadaannya," kata Priyo seperti dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com, Rabu (22/7/2020).
Polisi lantas melakukan pelacakan. Hasilnya, jejak K terdeteksi di Manado dan langsung mengamankannya.
Setelah ditangkap, kata Priyo, pelaku sempat diperiksa di polres setempat sebelum akhirnya diboyong ke Batam pada 18 Juli 2020 lalu.
Baca Juga: Mengaku Jadi Korban, Pelaku Pembunuh Geng Motor Diamankan Polisi
Dari hasil pemeriksaan terhadap tersangka, diperoleh keterangan bahwa ada kurang lebih 11 orang yang menjadi korban.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Masyarakat Inggris Kena Investasi Bodong, Nilai Kerugian Tembus Rp121 Miliar
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Rp17 Juta untuk Tiket Pesawat Domestik? Pemudik Meradang Lihat Harga Pasca Lebaran
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- Bela Sutiyoso Dihina Bau Tanah, Gatot Nurmantyo Skakmat Hercules: Kamu Itu Preman Berkedok Ormas!
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
Pilihan
-
Kabar Baik! Pemprov Jatim Hapus Syarat Usia di Lowongan Kerja, Buka Peluang untuk Semua
-
Dilepeh Ajax, Simon Tahamata Kirim Sinyal Mau Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
Tunda Pesta Juara Persib! Malut United Bongkar Cara Jinakkan Maung Bandung
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan