Nilai Ekspor Kepri Terus Naik, Dominasi ke Singapura

Nilai ekspor Provinsi Kepulauan Riau November mencapai US$1.491,35 juta atau naik 13,98 persen dibanding Oktober 2021.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 24 Desember 2021 | 12:44 WIB
Nilai Ekspor Kepri Terus Naik, Dominasi ke Singapura
Ilustrasi ekspor-impor. [ANTARA]

SuaraBatam.id - Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data nilai ekspor Kepulauan Riau (Kepri) pada November 2021. Nilai ekspor Kepri tercatat naik dari bulan sebelumnya.

Nilai ekspor Provinsi Kepulauan Riau November mencapai US$1.491,35 juta atau naik 13,98 persen dibanding Oktober 2021.

Selama Januari-November 2021, Singapura menjadi negara tujuan ekspor terbesar hingga mencapai US$6.076,31 juta dengan peranannya sekitar 42,28 persen.

Nilai impor Provinsi Kepulauan Riau November 2021 mencapai US$1.283,95 juta atau naik 20,15 persen dibandingkan Oktober 2021.

Baca Juga:Pintu Masuk ke Kepri Diperketat Saat Nataru, Dijaga TNI dan Satgas

Selama Januari-November 2021, Tiongkok merupakan negara pemasok barang impor nonmigas terbesar yang mencapai US$2.883,80 juta dengan peranan sebesar 26,36 persen.

Sedangkan untuk negara pemasok barang impor migas terbesar selama Januari-November 2021 yaitu Singapura dengan nilai impor mencapai US$787,30 juta dengan peranan sebesar 36,42 persen.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini