Bukan Sekadar Sayuran, Ini Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan

Labu siam menyimpan nutrisi yang baik untuk tubuh, seperti serat, protein, karbohidrat kompleks, folat, serta beragam vitamin dan mineral.

Eliza Gusmeri
Selasa, 14 Desember 2021 | 18:30 WIB
Bukan Sekadar Sayuran, Ini Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan
Labu siam (foto: herstory)

SuaraBatam.id - Pecinta sayur-sayuran pasti tak asing dengan labu siam. Selain dijadikan sebagai pelengkap sayur setiap hari, jenis sayuran ini punya banyak manfaat untuk kesehatan.

Dikutip dari herstory, labu siam menyimpan nutrisi yang baik untuk tubuh, seperti serat, protein, karbohidrat kompleks, folat, serta beragam vitamin dan mineral.

Tekstur daging buah yang berwarna putih, renyah, dan memiliki banyak kandungan air di dalamnya.

Labu siam mampu membantu melancarkan sistem pencernaan, mengontrol gula darah, menjaga tekanan darah, mencegah pelonjakan kolesterol, hingga mencegah kanker.

Baca Juga:9 Makanan Sehat untuk Ibu Hamil dan Perkembangan Bayi, Lengkap dengan Manfaatnya

Mengutip dari berbagai sumber (14/12/2021), labu siam dapat dikonsumsi langsung setelah dicuci atau direbus. Labu siam yang direbus memiliki kandungan mangan sebanyak 9 persen.

Mengunyah labu siam juga ternyata baik untuk kesehatan jantung. Sebab, labu siam mengandung folat sebesar 23 perser dan kandungan vitamin B yang cukup besar.

Kandungan folat dan vitamin B akan membantu mengontrol asam amino dalan darah yang bisa menyebabkan penyakit jantung koroner dan stroke.

Mengunyah labu siam sebagai lalapan atau dijadikan camilan sehari-hari juga bisa dicoba untuk mendapatkan khasiatnya.

Baca Juga:4 Cara Jitu Bikin Anak Suka Makan Sayuran

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini