SuaraBatam.id - Bisnis Digital atau startup juga menjadi daya tarik di kalangan artis. Bisnis digital cukup menjanjikan sehingga wajar saja beberapa artis tertarik berbisnis digital.
Nama-nama seperti Giring eks Nidji hingga Christian Sugiono merupakan artis yang merambah bisnis berbasis digital tersebut.
Produk yang mereka kembangkan pun beragam. Salah satunya, platform cari jodoh.
Untuk lebih jelasnya, simak ulasan artis punya bisnis startup berikut ini.
Baca Juga:COVID-19 Batam Membaik, Tak Ada Pasien Baru Meninggal
1. Giring eks Nidji

Penyanyi sekaligus politisi, Nidji, punya bisnis startup bernama Kincir yang merupakan platform berisi informasi hingga tips seputar film, game, hingga kecantikan.
2. Alice Norin

Alice Norin dikenal sebagai artis yang punya minat di bidang fashion. Tak heran, ia membuka bisnis startup berupa situs jual beli aneka produk fashion bernama 8wood.
3. Deddy Corbuzier
Baca Juga:Sudah Boleh Buka, Bioskop di Batam Masih Tutup

Deddy Corbuzier rupanya sempat melebarkan sayap ke bidang startup. YouTuber ini diketahui pernah mendirikan readyforfot.com, situs berisi serba-serbi diet OCD atau Obbesive Corbuzier's Diet yang pernah populer. Namun, situs itu kini tak bisa diakses lagi.
- 1
- 2