Kadis Kominfo JK Positif COVID-19 Dirawat di Pakumbuyuh

JK tercatat sebagai pasien COVID-19 bersama 16warga di Kota Payakumbuh, Sabtu (23/1/2021).

Pebriansyah Ariefana
Minggu, 24 Januari 2021 | 13:05 WIB
Kadis Kominfo JK Positif COVID-19 Dirawat di Pakumbuyuh
ILUSTRASI RS COVID. [Suara.com/Angga Budhiyanto]

SuaraBatam.id - JK Positif COVID-19 dirawat di Kota Payakumbuh. JK adalah Jhon Kenedi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Payakumbuh.

JK tercatat sebagai pasien COVID-19 bersama 16 warga di Kota Payakumbuh, Sabtu (23/1/2021).

JK sudah sepekan demam. Hingga dinyatakan positif COVID-19.

Dilansir Klikpositif.com--jaringan Suara.com, jumlah itu membuat Kota Payakumbuh kembali mencatatkan penambahan kasus positif Covid-19 yang cukup signifikan.

Baca Juga:Kapasitas RS di Jakarta Tembus 80 Persen, Kemenkes: Ini Mengkhawatirkan

"Saya sudah satu minggu ini sakit demam dan pada Kamis (21/1) saya memutuskan untuk melakukan tes dan hari ini saya dinyatakan positif Covid-19," kata Jhon Kenedi ketika dihubungi, Sabtu (23/1/2021).

Kadis yang karib disapa JK itu mengaku saat ini dirinya tengah melakukan isolasi mandiri di rumah. Diakuinya, dalam beberapa hari terakhir ia demam dan indra penciumannya menjadi lemah.

"Sampai sekarang saya belum dapat menerka dari mana saya tertular. Saya sudah semaksimal mungkin untuk menjaga diri dan mematuhi protokol Covid-19," ujarnya.

Untuk itu, ia meminta agar seluruh masyarakat untuk terus mematuhi protokol kesehatan baik menjaga jarak, memakai masker dan rajin mencuci tangan.

"Mari bersama-sama menjaga diri sendiri dan orang yang dicintai. Semaksimal mungkin patuhilah aturan protokol kesehatan, mudah-mudahan kita bisa cepat terlepas dari pandemi ini," kata JK.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh Bakhrizal mengatakan, selain Kadis Kominfo, pada Sabtu (23/1/2021) ini tercatat ada penambahan 15 kasus lainnya dan sembuh empat orang.

Baca Juga:Hore! Vaksin Covid-19 Buat Kaltim akan Datang Lagi, Jumlahnya Lebih Banyak

Total saat ini sudah ada 729 warga Payakumbuh yang dinyatakan positif Covid-19. Sementara yang sembuh sampai saat ini sebanyak 613, meninggal sembilan orang, 96 melakukan isolasi dan dua masih dalam perawatan. Total tes swab yang telah dilakukan di Payakumbuh saat ini sebanyak 12.801.

Berita Terkait

Sebanyak 81 jamaah calon haji (JCH) dari 249 JCH asal Kota Payakumbuh, Sumatera Barat (Sumbar), berprofesi sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS).

sumbar | 17:10 WIB

Beberapa waktu yang lalu, Jisoo BLACKPINK sempat membuat penggemarnya kaget karena tiba-tiba dinyatakan positif COVID-19.

yoursay | 15:16 WIB

Masalah penyakit rabies hingga kini masih menjadi perhatian. Pasalnya, pada 2023 ini jumlah kasus rabies di Indonesia cukup tinggi.

health | 15:11 WIB

Jisoo BLACKPINK positif Cvid 19, dikonfirmasi tidak hadir dalam konser Born Pink di Osaka Jepang.

sumedang | 12:50 WIB

Narasinya bisa membuat gamang yang akan vaksin, padahal sebenarnya begini.

metro | 07:40 WIB

News

Terkini

Pasokan air di Batam kembali terganggu. Wilayah yang terdampak mati air di Batam hari ini Selasa (6/6/2023) antara lain Bandara, Puri Asri, Panorama, Bukit Raya, BCL, Yasmin,

News | 12:45 WIB

Apalagi memasuki momen liburan sekolah pada Juni ini, satu wahana rekreasi di Singapura, Snow City yang beralamat di 21 Jurong Town Hall Road memberikan diskon

News | 14:45 WIB

Pantai Padang Melang menjadi ikon wisata Anambas, karena memiliki garis pantai sepanjang sekitar 7,5 meter dengan dibalut hamparan pasir putih alami dan air laut yang jernih.

News | 20:42 WIB

Kata dia, Hang Nadim sedang berupaya membuka jalur penerbangan ke Indonesia Timur karena selama ini belum tersedia.

News | 20:32 WIB

Pihak pelabuhan menyediakan kapal kapasitas kecil mampu mengangkut sekitar 250 orang dan kapasitas besar untuk 322 orang penumpang.

News | 20:20 WIB

Narkotika itu diketahui disimpan di dalam tanah usai ditemukan oleh warga setempat dan dilaporkan kepada Kepala Desa.

News | 20:15 WIB

Seorang warga, Aditya, menyebut untuk mendapatkan air ia mengandalkan membeli air tangki.

News | 16:48 WIB

Pada 2 musim terakhir BRI telah menjadi sponsor BRI Liga 1.

News | 16:30 WIB

Suplai air di Muka Kuning hingga Batuaji, Batam kembali terganggu karena perbaikan pipa air di depan Kecamatan Sagulung.

News | 21:29 WIB

Anggaran Pilkada 2024 lebih rendah dibandingkan pilkada sebelumnya karena adanya anggaran untuk membeli perlengkapan alat pelindung diri (APD).

News | 11:41 WIB

Iuran BPJS Ketenagakerjaan 523 nelayan di Tanjungpinang akan ditanggung Pemerintah Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) melalui dana APBD tahun anggaran 2023.

News | 11:27 WIB

Kegiatan ini diyakini dapat memberi kesempatan bagi para pegolf junior untuk bersinar.

News | 20:15 WIB

Sementara pelakunya diketahui adalah anak-anak pelajar SD hingga SMP, dengan nama-nama R, W, H, dan Z.

News | 18:47 WIB

Harga daging ayam naik dari Rp 33 ribu, sekarang naik menjadi Rp 40 ribu per kilogramnya.

News | 18:04 WIB

Rombongan Warga Desa Pangke Barattersebut sempat memblokir pintu masuk perusahaan sejak pagi.

News | 17:55 WIB
Tampilkan lebih banyak