SuaraBatam.id - Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menggelar Tanjak Expo 2024 di Lapangan Welcome To Batam (WTB) pada 16-23 Maret 2024.
Pameran ini melibatkan ratusan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) binaan Kemenag dan menghadirkan berbagai layanan Kemenag bagi masyarakat.
Kepala Kanwil Kemenag Kepri Mahbub Daryanto mengatakan, Tanjak Expo 2024 bertujuan untuk mendorong ekonomi umat dan memperkenalkan layanan Kemenag kepada masyarakat.
Baca juga:
Terlilit Hutang, Guru Ngaji Nekat Curi Hiasan Emas Kubah Masjid Seberat 2,6
Angin Kencang Porak-poranda Pasar Ramadan, Ibu-ibu Hampir Tertimpa Tenda
“Ada ratusan UMKM yang ikut serta dalam pameran ini. Kami juga menghadirkan Bus Tanjak Corner yang menyediakan semua layanan Kemenag, seperti rekomendasi izin tinggal bagi orang asing,” ujar Mahbub, dilansir dari Antara.
Selain pameran UMKM, Tanjak Expo 2024 juga dimeriahkan dengan berbagai perlombaan, seperti fashion show dan lomba berbalas pantun.
Mahbub menambahkan, Kemenag terus bertransformasi dalam memberikan layanan kepada umat, salah satunya melalui aplikasi Pusaka Super Apps.
Berita Terkait
-
Ikut Berantas Judi Online, Kemenag Libatkan KUA dan Bakal Ada Khotbah Khusus Terkait Bahaya Judol
-
Rawan Tak Tepat Sasaran, Kebijakan Hapus Buku Kredit UMKM Butuh Kajian Lagi
-
Kategori UMKM yang Tak Bisa Ajukan Penghapusan Utang dari Pemerintah
-
LPDB-KUMKM Tetap Komitmen Optimalkan Pengelolaan Piutang Negara
-
Dari Nol Hingga Go International, Kisah UMKM Didukung Rumah BUMN BRI
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra