SuaraBatam.id - Masyarakat Johor, Malaysia kini memiliki raja baru bernama Sultan Ibrahim Iskandar. Ia baru saja dilantik sebagai raja baru Malaysia di Istana Negara hari ini, 31 Januari.
Setelah dilantik Sultan Ibrahim menjadi penguasa kedua dari negara bagian selatan yang naik takhta kerajaan.
Dilansir dari Asiaone, Sultan Ibrahim akan memerintah selama lima tahun dan menjadi raja ke-17. Sebelumnya, mendiang ayahnya Sultan Mahmud Iskandar, menjadi raja dari tahun 1984 hingga 1989.
Sementara, sebagai wakilnya, Sulatah Mahmud akan didampingi oleh penguasa Perak, Sultan Nazrin Muizzuddin Shah.
Baca Juga: Diduga Dibunuh, Seorang WNI di Malaysia Ditemukan Tak Bernyawa
Upacara penobatan raja itu disaksikan oleh Perdana Menteri Anwar Ibrahim, Wakil Perdana Menteri Zahid Hamidi dan Fadillah Yusof, serta para pejabat dan pejabat pemerintah lainnya.
Raja saat ini berusia 65 tahun dan menggantikan Sultan Pahang Abdullah Ahmad Shah. Untuk diketahui, sembilan anggota keluarga kerajaan Malaysia bergiliran menjadi raja untuk masa jabatan lima tahun, di bawah sistem rotasi yang unik sejak kemerdekaan negara ini pada tahun 1957.
Berita Terkait
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Bagnaia dan Martin Duel Sengit di Malaysia, Bos Ducati Senang Bukan Main
-
Yamaha TMAX Tech Max 2025 Hadir dengan Pembaruan: Lebih Canggih, Harga Naik
-
Fabio Quartararo Sukses di MotoGP Malaysia 2024 Walau Tak Podium, Kok Bisa?
-
Masalah Panas pada Aprilia Buat Para Pembalapnya Hampir Menyerah
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya