SuaraBatam.id - Anies Baswedan ke Batam, Kepulauan Riau, hari ini, 19 Januari 2023. Dalam agendanya calon presiden nomor urut 01 itu akan salat jumat di Masjid Agung Mahmud Riayat Syah, Batu Aji, Batam.
Semula sempat beredar kabar bahwa pemilihan lokasi tersebut tak mendapat izin kemudian timses mengganti di Masjid Baitul 'amal, perumahan Marchelia, Batam Center.
Terbaru, Anies Baswedan akhirnya tetap akan melaksanakan salat Jumat di masjid Agung Mahmud Riayat Syah.
Melansir Batamnews, Ketua Panitia Penyambutan Anies Baswedan dan juga Wakil Ketua Tim Pemenang Daerah Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (TPD Amin) Kepulauan Riau, Rocky Marciano Bawole, menyatakan bahwa semua agenda Anies Baswedan telah mendapatkan izin dan resmi, termasuk datang ke masjid.
"Semuanya berizin dan resmi," ujarnya dalam sesi konferensi pers pada Kamis, 18 Januari 2024.
Namun ia menegaskan di Masjid Sultan Mahmud, Anies hanya salat Jumat bukan berkampanye "Tidak ada agenda lain, cuma salat berjamaah saja," kata Rocky.
Selain itu, agenda berkunjung ke makan Nong Isa juga dibatalkan. Untuk diketahui, agenda Anies ke Batam rencananya mengelilingi Pasar Tos 3000. Usai salat Anies akan bertemu dengan relawan Anies di MTC, Batu Besar, Nongsa pada pukul 14.00 WIB.
Berita Terkait
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
Belasan Nyawa Melayang di Galangan Kapal PT ASL Shipyard: Kelalaian atau Musibah?
-
Rentetan Kecelakaan Kerja di Galangan PT ASL Shipyard Kembali Terjadi, Polisi Turun Tangan
-
Geger Video Bom di Bandara Batam, Kapolda Kepri: Hoaks! Pelaku Sedang Kami Kejar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar