SuaraBatam.id - Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep ke Batam hari ini Senin, 8 Januari 2024.
Putra Presiden Jokowi itu dijadwalkan menghadiri Kopi Darat Wilayah (Kopdarwil) DPW PSI Kepri. Ia juga merencanakan pertemuan dengan influencer dan konten kreator di Moorning Bakery KBC.
Melansir Batamnews, anggota PSI Kepri, Wawan mengatakan agenda Kaesang dimulai pada pukul 09.00 WIB hingga 13.30 WIB.
Menurutnya kedatangan Kaesang untuk memperkuat strategi PSI Kepri dan menguatkan struktur partai menjelang Pemilu 2024.
Baca Juga: Banyak Pemintaan, Rute Lampung-Batam Kembali Diaktifkan di Bandara Radin Inten II
Kaesang tampaknya memanfaatkan pertemuan dengan influencer dan konten kreator untuk menyebarkan pesan serta program partai kepada masyarakat luas.
Ketua DPW PSI Kepri hingga ketua DPD PSI Batam, Bintan, Tanjungpinang dan Karimun, serta calon legislatif (Caleg) PSI yang bakal berjuang di Pemilu 2024 juga dijadwalkan hadir.
Berita Terkait
-
Fedi Nuril Beraksi Lagi, Kini Beri Sindiran Menohok ke Anak Buah Kaesang: Akhirnya Gombalan Anda..
-
Soroti Editing hingga Pengambilan Gambar di Video RK Singgung Janda, Jubir RIDO Curiga Ada Maksud Ini
-
Klaim Kaesang Bilang 'Jateng Is Red' Kena Kritik: Harusnya Pelangi
-
Nilai Wajar Kaesang Bilang 'Jateng Is Red Itu PSI', Sekjen: Mudahan-mudahan Jadi Kebun Mawar Semerbak
-
Bela Gibran, Politisi PSI Sebut Isu Fufufafa Tak Laku: Tidak Relevan
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024