SuaraBatam.id - Seorang warga Kota Batam, berinisial AOT merasa heran terdaftar sebagai anggota Partai Hanura. Padahal ia merasa tak pernah mendaftar di partai politik tersebut.
Hal itu diketahui ketika AOT mendatangi KPU Sekupang dengan tujuan mendaftar pekerjaan melipat kartu suara pemilu.
"Kemarin saya pergi ke KPU Sekupang untuk mendaftar kerja melipat kartu suara pemilu. Saat dicek untuk informasi pemilu, tiba-tiba saya terdaftar sebagai anggota Partai Hanura tanpa sepengetahuan saya. Ini membuat saya tidak bisa mendapatkan pekerjaan tersebut," ujarnya, dikutip dari batamnews, Rabu, 27 Desember 2023.
Perempuan itu kemudian mendatangi Kantor KPU Kota Batam untuk mengecek secara langsung.
Baca Juga: Dekat dari Batam, Ini Rekomendasi Wisata di Bintan: Kebun Anggur Kampung Siantan
"Setelah saya ke kantor, saya kaget ternyata saya terdaftar, dan saya gak merasa ngasi KTP dan identitas saya ke siapapun kecuali kerjaan," tambahnya.
Diduga hal itu dilakukan untuk memenuhi syarat partisipasi pemilih wanita dalam Pemilu 2024. Sementara KPU Kota Batam belum memberikan tanggapan resmi terkait hal ini.
Berita Terkait
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Foto: Bahlil Umumkan Pengurus Baru Golkar, Tak Ada Nama Gibran dan Jokowi
-
Digaji Rp54 Juta Jadi Anggota Dewan, Denny Cagur Akui Bayarannya Lebih Tinggi saat Jadi Artis
-
Pakar Sarankan Projo Pakai Nama Lain Jika Ingin Jadi Parpol, Ini Alasannya
-
Projo Mau Berubah Jadi Parpol, Ini Saran Pengamat Agar Sukses Saingi PDIP
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra