SuaraBatam.id - Pipa air SPAM Batam pecah lagi di Simpang Kepri Mal atau di depan Kongkow, Taman Baloi, Senin 27 November 2023. Kebocoran terjadi sekitar pukul 09.19 WIB pagi tadi.
Video kebocoran pipa tersebut tersebar di media sosial, terlihat kendaraan yang melintas berhenti menyaksikan kebocoran tersebut.
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, seorang pengendara, Wira, menjadi salah satu saksi mata yang menyaksikan kebocoran pipa air.
"Saya sedang berjalan santai, tiba-tiba pipa tersebut pecah," ucap dia sambil menjelaskan insiden tersebut kepada Batamnews.
Baca Juga: Sosok Y, Ibu Tiri Asal Batam yang Diduga Tega Bakar Anaknya Hingga Tewas
Untuk diketahui, ini bukan kali pertama pipa milik SPAM bocor. Belakangan kerap terjadi kebocoran pipa yang menyebabkan terhentinya saluran air ke sejumlah wilayah di Batam.
Melansir Instagram Air Batam Hilir, kebocoran tersebut masih dalam proses perbaikan.
Proses perbaikan ini menyebabkan gangguan suplai air kebeberapa daerah yakni jalur Sukajadi, Kepri Mall s.d. Orchid, Jalur Plamo s.d. Bengkong Nusantara, Batam Centre, Panbil, KDA dan sekitarnya.
Berita Terkait
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Desa Wisata Bakau Serip Batam: Pendorong Ekonomi Lokal di Era Jokowi
-
Modus Kapal Singapura Curi Pasir di Batam, 10 Ribu Meter Kubik Sekali Angkut!
-
XYZ Live Ground: Festival Musik Lintas Generasi Kembali Guncang Batam!
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra