SuaraBatam.id - Batam dikenal sebagai daerah industri dan manufaktur. Namun, saat ini Batam mulai memberikan berbagai atraksi menarik bagi pengunjung yang ingin sekadar menghabiskan waktu singkat.
Selain berbelanja, ada tiga kegiatan menarik yang bisa mengisi waktu kamu selama berkunjung ke Batam. Kalau bingung hendak ke mana, berikut tiga kegiatan menarik yang bisa dilakukan di Batam.
Bermain Golf
Batam menyediakan berbagai lapangan golf terbaik yang tersebar di resor yang berdekatan dengan pantai. Seperti resor sepanjang pantai Nongsa dan Waterfront City. Kualitas lapangan golf terbilang baik karena kerap dijadikan sebagai spot pertandingan golf internasional.
Berwisata ke Jembatan Barelang
Batam dikenal dengan enam jembatan yang menyatukan pulau-pulau yakni Barelang. Jembatan ini menyatukan Batam, Rempang, dan Galang. Panjang enam jembatan ini mencapai dua kilometer atau bisa ditempuh sekitar 40 menit.
Berwisata religi
Batam menyediakan beberapa pilihan wisata religi seperti berkunjung ke Vihara Buddha terbesar di Asia Tenggara yang dikenal sebagai The Laughing Buddha Temple, Maha Vihara Duta Maitreya.
Selain itu bisa berkunjung ke Vihara Buddhi Bakti Temple di dekat Nagoya City Centre. Bentuk bangunan vihara ini menunjukkan arsitektur modern Tiongkok dengan spot populernya yang dikenal sebagai taman suci.
Baca Juga: Bantah Main Judi Slot, Anggota DPRD Batam Fraksi PAN Akui Cuma Main Candy Crush Jelang Rapat
Selain itu, bisa menjumpai beberapa karya seni yang memperkaya suasana menarik taman suci ini adalah patung batu, kitab suci, dan patung Buddha.
Pilihan lainnya, kamu dapat berkunjung ke Camp Vietnam yang terletak se arah jembatan Barelang.
Berita Terkait
-
Salip London hingga Paris, Bali Jadi Destinasi Wisata Terbaik Dunia 2026
-
Libur Isra Miraj, 3.300 Kendaraan Padati Jalur Wisata Puncak
-
Tren Medical Tourism di Asia Tenggara, Jadi Tolok Ukur Mutu Layanan Kesehatan?
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
Jadi Magnet Liburan, Puluhan Ribu Pengunjung Serbu Planetarium TIM Selama Libur Nataru
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik