SuaraBatam.id - Jalanan Batam berubah jadi lautan banjir sejak diguyur hujan deras dari pagi. Hingga saat ini hujan masih mengguyur kota Batam, Sabtu 28 Oktober 2023.
Dari video yang beredar, sejumlah jalanan seperti Lampu merah perempatan Tiban tertutup banjir sehingga mengakibatkan pengendara terpaksa berhenti. Namun, sebagian kendaraan terpaksa menerabas banjir meskipun ketinggian air sudah mencapai badan mobil.
Peristiwa banjir di Batam sudah menjadi pemandangan biasa usai diguyur hujan deras. Diduga sejak pelebaran jalan jor-joran di kota industri ini, banjir kerap terjadi.
Apalagi muncul daerah-daerah rawan banjir di Batam di antaranya adalah kawasan Seibeduk seperti perumahan Permata Asri, Pancur Biru, GMP, Pancur Tower, Pondok Graha, Rusun Perumnas Piayu, Mangsang dan beberapa wilayah lainnya.
Masalah banjir di Batam juga semakin diperparah apabila terjadi pasang air laut, sehingga aliran drainase yang seharusnya menuju laut terhalang oleh air laut pasang, dan air dari darat ke laut tidak mengalir ke laut, malah air laut yang masuk ke darat.
Berita Terkait
-
Jakarta Selatan dan Timur Dibayangi Hujan Lebat dan Angin Kencang Siang Ini, Cek Wilayah Terdampak!
-
Antisipasi Banjir, Jakarta Selatan Siagakan Puluhan Pompa Air di Titik Rawan
-
Korban Bencana Boleh Manfaatkan Kayu Hanyut, Kemenhut Juga Stop Penebangan Hutan
-
BNI Bersihkan Masjid Darul Aman Pascabanjir di Agam
-
CEO Danantara: 1.320 Huntara Bakal Diserahkan ke Korban Banjir Sumatera Besok
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar