SuaraBatam.id - Pertamina kembali mengumumkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) nonsubsidi pada Minggu (1/10/2023).
Kenaikan harga tersebut mencakup seluruh wilayah Indonesia, tak terkecuali di Kepulauan Riau.
Secara umum harga Pertamax yang naik menjadi Rp 14 ribu per liter, Pertamax Green 95 menjadi Rp 16 ribu per liter, Pertamax Turbo menjadi Rp 16.600 per liter, Dexlite menjadi Rp 17.200 per liter, dan Pertamina Dex menjadi Rp 17.900 per liter.
"PT Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," demikian bunyi pernyataan Pertamina di laman resminya, pada Sabtu (30/9/2023).
Baca Juga: UMKM Pertamina Akan Hadir di Inacraft On October 2023, Yuk Simak Koleksinya
Berikut ini harga BBM nonsubsidi di Kepulauan Riau dan wilayah lainnya per 1 Oktober 2023:
Riau dan Kepulauan Riau
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.600 per liter
Pertamax Turbo: Rp 17.300 per liter
Baca Juga: Masyarakat Penuin Keluhkan Kualitas Air di Batam Berubah Warna, Terindikasi Pencemaran?
Dexlite: Rp 17.900 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.600 per liter
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 13.400 per liter
Pertamax Turbo: Rp 15.600 per liter
Dexlite: Rp 16.300 per liter
Pertamina Dex: Rp 16.900 per liter
Jakarta
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
Pertamax Green 95: Rp 16.000 per liter
Banten
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
DIY, Jabar, Jateng, Jatim
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
Aceh
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: Rp 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
Sumut, Sumbar, Sumsel, Lampung
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Jambi
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Bengkulu
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.600 per liter
Pertamax Turbo: Rp 17.300 per liter
Dexlite: Rp 17.900 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.600 per liter
NTT dan NTB
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
Babel
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Bali
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.000 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.600 per liter
Dexlite: 17.200 per liter
Pertamina Dex: Rp 17.900 per liter
Kalbar, Kaltim, Kalsel, Kalteng, Kaltara
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Sulsel, Sulut, Sulteng, Sulbar
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Gorontalo
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Maluku dan Maluku Utara
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: -
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: -
Papua Tengah, Papua Barat, Papua Pegunungan, Papua Selatan,
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: -
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: -
Papua Barat Daya
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: -
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Pertamina Dex: Rp 18.250 per liter
Papua
Pertalite: Rp 10.000 per liter
Pertamax: Rp 14.300 per liter
Pertamax Turbo: Rp 16.950 per liter
Dexlite: Rp 17.550 per liter
Berita Terkait
-
Dorong UMKM Lokal, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Hadirkan Kembali SME Market 2024
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Scan Barcode di Segel LPG Bright Gas Supaya Tahu Asal Bright Gas yang Kamu Beli
-
Pertamina International Shipping Dorong Generasi Muda Jaga Ekosistem Laut
-
Pertamina Patra Niaga Tindak Tegas SPBU Nakal di Yogyakarta
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
-
Pakai AC di Kelas, Orang Tua Murid Keluhkan Iuran Rp 20 Ribu untuk Bayar Listrik di SMA Negeri 1 Bontang
-
KPU Kaltim Pastikan Debat Ketiga Berlangsung Kondusif, Aturan Diperketat
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra