SuaraBatam.id - Aktor sekaligus model asal Korea Selatan Kim Bum baru saja menggelar jumpa penggemar bertema "Between U and Me" di Jakarta, Minggu malam.
Saat berjumpa dengan fans, Kim Bum juga mengungkapkan makanan khas Indonesia yang disukainya.
Bermula ketika presenter menawarkan empat jenis makanan Indonesia seperti soto, nasi goreng, sate, dan bakso.
Kim Bum lalu diminta memilih yang dianggapnya lezat. Namun ia kebingungan untuk memilih meskipun pernah mencoba semuanya.
"Aku bingung banget mau nasi goreng atau sate. Kayaknya sate salah satu makanan paling enak yang pernah aku coba di Indonesia. Banyak banget makanan enak di Indonesia ya," kata Kim Bum, dilansir dari Antara, 4 September 2023.
Menurut aktor kelahiran tahun 1989 itu, belum ada sate di Korea Selatan yang seenak di Indonesia. Sementara untuk nasi goreng, menurut dia, makanan ini sebenarnya bisa ditemukan juga di Korea Selatan.
Berita Terkait
-
Trofi Asli Piala Dunia Sudah Tiba di Korea Selatan, Kapan ke Indonesia?
-
Timnas Futsal Indonesia Uji Coba Lawan Jepang dan Tajikistan Jelang Piala Asia 2026
-
Soft Boy Vibes, 4 Inspirasi Daily OOTD ala Park Ji Hoon!
-
Comeback Layar Lebar, Go Min Si Resmi Bintangi Film Moral Family
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen