SuaraBatam.id - Pipa bocor tak henti-hentinya jadi masalah di Batam. Kebocoran kembali terjadi di depan KFC Botania 1, akibatnya air terhenti mengalir ke pelanggan.
Sementara pihak Air Batam Hilir (ABHi) di akun instagramnya menuliskan sudah memperbaiki pipa itu, disebutkan proses perbaikan pipa bocor itu sudah dilakukan sejak, Minggu sore (3/9) kemarin.
"Selama pekerjaan perbaikan ini, akan berdampak pada gangguan pelayanan suplai air bersih berupa air kecil dan air terhenti untuk sementara waktu," tulisnya.
Adapun area terdampak akibat perbaikan pipa itu, adalah: kawasan Geisya, Buana Vista 4 & 5, Nadim Raya 1 & 2, Botania 1 dan sekitarnya.
Bagi pelanggan yang kesulitan air bersih, pihak ABHi menyiagakan mobil tangki air bersih untuk pelanggan.
Caranya dengan mengajukan lewat RT atau RW setempat, lalu menyampaikannya melalui layanan saluran resmi kepelangganan Air Batam Hilir.
Berita Terkait
-
CERPEN: Air yang Mengalir di Sudut Dapur
-
Bocoran Moto X70 Air Pro Terungkap, Kamera Periskop Jadi Senjata Utama
-
Belasan Nyawa Melayang di Galangan Kapal PT ASL Shipyard: Kelalaian atau Musibah?
-
Pemprov DKI Kirim Mobil Tangki Air untuk Warga Terdampak Banjir Sumatra
-
Ribuan Liter Air Bersih Terus Didistribusikan untuk Warga Terdampak Banjir Aceh Tamiang
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar