SuaraBatam.id - Harga cabe merah dan daging ayam di pasar Tanjungpinang naik beberapa hari ini.
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, data dari Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Tanjungpinang bahwa harga cabai merah saat ini berkisar antara Rp60.000,- hingga Rp62.000,- per kilogram.
Sementara harga daging ayam berada dalam kisaran Rp40.000,- hingga Rp43.000,- per kilogram.
Pedagang di Pasar Bintan Center, Januardi, menyebut kenaikan cabe karena pengaruh pasokan cabe dari daerah Jawa.
Baca Juga: Pemprov Kepri Usul Anggaran Rp93 Miliar untuk Penataan Pulau Penyengat
Kabid Ketahanan Pangan dari dinas tersebut, Yesi Perdeawati, menjelaskan bahwa tingginya harga sejumlah komoditas karena sebagian besar pasokan masih datang dari luar daerah, yang menyebabkan kenaikan harga akibat kurangnya stok pangan.
Namun, menurutnya fluktuasi harga masih dalam standar yang normal. Yesi menegaskan bahwa pasokan bahan pokok di Tanjungpinang, termasuk beras, daging ayam segar, daging sapi, telur, cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih, minyak goreng, dan tepung, masih cukup dan harga masih relatif stabil.
Berita Terkait
-
Viral Temuan Ayam Mentah di MBG SD Sumba, Apa Dampak Makan Daging Belum Matang?
-
Ciri-ciri Daging Ayam Goreng Tidak Segar: Viral usai Temuan Diduga dari Bangkai
-
Tembus Rp 120 Ribu per Kilogram di Awal Tahun, Harga Cabai Rawit Merah Masih Pedas
-
Harga Pangan Kian Mahal, Kantong Rakyat Makin Menjerit
-
Jelang Pilkada Serentak, Bansos Telur dan Daging Ayam Kembali Ditebar Pemerintah
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka