SuaraBatam.id - Kasus penemuan tengkorak manusia di Jalan Sei Timun, Senggarang, Kota Tanjungpinang akhirnya menemukan titik terang.
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Heribertus Ompusunggu, mengungkapkan bahwa hasil pemeriksaan forensik mengindikasikan bahwa tengkorak dan tulang belulang tersebut berjenis kelamin perempuan.
Polisi berencana untuk melakukan tes DNA terhadap temuan ini guna mengidentifikasi korban lebih lanjut.
"Warga yang merasa kehilangan anggota keluarganya bisa koordinasi ke kami," ujar Heribertus.
Namun hingga saat ini belum diketahui misteri dibalik penemuan tulang-tulang tersebut.
Sebelumnya seorang pemilik kebun, Apolinaris Kung alias Frengky menemukan tulang-tulang manusia sejak Minggu (30/7) lalu.
Ia awalnya mengira tulang-tulang tersebut adalah tulang hewan dan tidak menghiraukannya. Namun, Minggu berikutnya, ia menemukan lebih banyak tulang belulang seperti tulang tangan, kaki, tulang rusuk, dan tengkorak kepala manusia.
Berita Terkait
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Korban Brutal Tendangan Kungfu Muhammad Hilmi Gimnastiar Kejang-kejang Hingga Rusuk Retak
-
Tak Diberi Tulang Lagi Dipastikan Bukan Lagu Kuburan Band
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar