SuaraBatam.id - Seorang pria mencoba mencuri perhiasan berlian di toko gadai di Lucky Plaza Singapura. Ia dan rekannya akhirnya ditangkap polisi setempat usai mencuri cincin berlian senilai lebih dari S$132.000 (sekitar Rp 1,5 miliar).
Kedua sempat melarikan diri dan ditangkap di Malaysia. Berdasarkan rilis berita di media setempat, Kamis (20/7/2023), pria 48 tahun itu mencuri perhiasan ketika staf sedang sibuk melayani permintaannya untuk melihat cincin berlian lain.
Dengan kerjasama dan bantuan dari Kepolisian Malaysia, kedua pelaku berhasil ditangkap di Bandara Internasional Kuala Lumpur pada hari Rabu (19/7/2023). Mereka kemudian diserahkan kepada pihak kepolisian Singapura pada keesokan harinya.
"Pelaku melarikan diri dari Singapura menuju Malaysia hanya dalam waktu satu jam setelah polisi mendapatkan laporan tentang kejadian tersebut," kata pihak kepolisian.
Pada hari ini, Jumat (21/7/2023), kedua pelaku akan dihadapkan ke pengadilan untuk diadili atas tuduhan pencurian di tempat tinggal dengan maksud bersama.
Pihak kepolisian akan meminta perintah pengadilan untuk menahan mereka guna proses penyelidikan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Satu Grup dengan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Pelatih Singapura Antusias Sambut Tantangan
-
Segrup dengan Vietnam, Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
-
Inflasi Tahun 2025 Tembus 0,64%, Harga Pangan dan Emas Jadi Pemicu Utama
-
Chandra Asri Group Tuntaskan Akuisisi Jaringan SPBU Esso di Singapura
-
Timnas Basket Putri Indonesia Hajar Singapura 77-37 Melaju ke Semifinal SEA Games 2025 Bangkok
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar