SuaraBatam.id - Berdasarkan hasil sidang isbat tersebut, pemerintah menetapkan Idul Adha 1444 H jatuh pada tanggal 29 Juni 2023.
Namun di Batam ada kalangan masyarakat yang tidak serentak menjalankan Idul Adha.
Untuk masyarakat Muhamadiyah di Batam merayakan Idul Adha 1444 Rabu (28/6/2023) besok.
Sebagai lokasi salat Idul Adha di Batam pengurus sudah menyiapkan beberapa tempat.
Baca Juga: Kraton Yogyakarta Gelar Garebeg Besar: No Fly Zone
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Batam, Shabirun Husnum menyebutkan untuk pelaksanan salat Idul Adha, besok, Rabu di Batam ada empat lokasi yang disiapkan.
Berikut Lokasi Salat Idul Adha 1444 H di Batam:
1.Lapangan parkir Stadion Temenggung Abdul Jamal, Tembesi
2. Masjid Al Jabar di Bengkong,
3. Masjid Uswatun Hasanah di Jalan Kartini V Sei Harapan, dan
4. Masjid Al Munawarah Batu Besar.
Berita Terkait
-
Jadwal Sidang Isbat Idul Fitri 2025, Begini Cara Pemerintah Tetapkan 1 Syawal 1446 Hijriah
-
Hakim PA Batam Ditusuk OTK, KY Turunkan Tim Khusus
-
Sidang Kasus Narkoba Eks Polisi di Batam, Saksi Ungkap Penyisihan Barang Bukti Sabu
-
Sidang Isbat 1 Ramadan Masih Dinantikan Publik, DPR: Bukti Masyarakat Masih Percaya Negara
-
Kemenag Tetapkan 1 Ramadan Besok Hari Meski Hilal Hanya Terlihat di Aceh
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan